Salah satu bukti belum terwujudnya integrasi nasional pada masa awal kemerdekaan Indonesia. pada masa Demokrasi Liberal, dan Demokrasi Terpimpin ditandai dengan....
GERAKAN DESINTEGRASI

Quiz
•
Social Studies
•
1st Grade
•
Easy
Jelita Silalahi
Used 17+ times
FREE Resource
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
terjadinya berbagai gerakan desintegrasi bangsa
silih bergantinya kabinet yang berkuasa
sulitnya mengembangkan perekonomian nasional
terjadinya persaingan yang berat antar partai
besarnya pengaruh asing terhadap keberlangsungan pemerintah Indonesia
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Pemberontakan yang terjadi pada awal kemerdekaan yang dilatarbelakangi konflik ideologi adalah ....
APRA
PRRI
RMS/Permesta
Gerakan Andi Aziz
PKI Madiun 1948
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Mengapa faktor sejarah di katakan faktor pembentuk integrasi nasional....
Karena adanya rasa senasib dan seperjuangan
Karena adanya ketidakadilan
Karena adanya kesenjangan sosial
Karena adanya desintegrasi
karena keinginan untuk melakukan pembauran hingga menjadi kesatuan yang utuh dan bulat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Selain tidak meluasnya pembangunan ekonomi dan insfrastruktur sehingga mendorong munculnya ketidakpuasan daerah terhadap pemerintah pusat, faktor penghambat integrasi nasional adalah ....
adanya perasaan etnosentrisme
adanya perasaan Chauvinism
adanya perasaan nasionalisme
adanya otonomi daerah
perbedaan ideologi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Kelompok komunis yang dipimpin Amir Syarifuddinn menentang keras program Kabinet Hatta yang berkaitan dengan pengurangan jumlah pasukan TNI karena ....
TNI masih diperlukan dalam pembangunan
kurangnya biaya pensiun bagi para TNI
mayoritas anggota TNI yang terkena program adalah kelompok komunis
pertahanan Indonesia akan kurang
Indonesia akan mudah dijajah tanpa adanya TNI
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Dalam upaya penumpasan pemberontakan PKI Madiun tahun 1948, pemerintah melancarkan gerakan operasi militer yang dipimpin ....
Letkol Sarbini
Letkol Ahmad Yani
Kolonel A.H. Nasution
Kolonel Gatot Subroto
Jendral Sudirman
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 1 pt
Puncak integrasi nasional yaitu pada saat penyerahan kedaulatan Indonesia pasca prklamasi kemerdekaan yaitu pada peristiwa ....
Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945
Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928
Konferensi Meja Bundar
Perjanjian Linggajati
Agresi Militer Belanda
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
50 questions
Masalah Sosial

Quiz
•
1st - 3rd Grade
45 questions
QUIZZIZ IPS KELAS 8 SMP ASISI JAKARTA

Quiz
•
1st - 5th Grade
50 questions
UTS IPS KELAS 9

Quiz
•
1st - 5th Grade
50 questions
ASEAN-IPS-8

Quiz
•
1st Grade
50 questions
UH 1 IPS 7 Kurmer 23-24

Quiz
•
1st Grade
45 questions
SOAL PAT PPKN KELAS 8 2023

Quiz
•
1st - 5th Grade
55 questions
PAT PKN

Quiz
•
1st Grade
50 questions
soal pts kelas 9 xwgu2

Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade