Benda kerajinan harus mempunyai daya tarik lebih dibanding benda yang biasa-biasa saja. Keindahan sebuah benda dapat dilihat dari beberapa hal, di antaranya bentuk, hiasan atau ornamen, dan bahan bakunya.
Pernyataan di atas merupakan syarat dalam pembuatan karya kerajinan yaitu!