SOAL PTS GEOGRAFI KELAS X (2023)
Quiz
•
Geography
•
11th Grade
•
Medium
Nestia Arum
Used 17+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Objek kajian geografi yang mengkaji dinamika lapisan kulit bumi dinamakan… …
Lithosfer
Atmosfer
Kromosfer
Biosfer
Anthroposfer
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Berikut ini adalah gejala-gejala geografi:
1) Jenis-jenis awan
2) Terjadinya banjir di dataran rendah
3) Pola pengaliran sungai
4) Terjadinya badai
5) Abrasi di pantai
6) Kelembapan udara tinggi
Gejala geografi yang berkaitan dengan fenomena atmosfer adalah ….
1, 2, dan 3
1, 4, dan 6
2, 4, dan 5
1, 3, dan 5
4, 5, dan 6
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Fenomena geosfer :
1) ladang berpindah
2) gunung meletus
3) badai salju
4) perkebunann rakyat
5) hasil hutan
Fenomena yang termasuk aspek fisik terdapat pada angka ….
1 dan 2
2 dan 3
1 dan 4
3 dan 5
4 dan 5
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Penentuan koordinat pesawat terbang melalui Global Positioning System (GPS),
merupakan penerapan dari konsep …
Konsep jarak (absolut)
Konsep jarak (relatif)
Konsep lokasi (absolut)
Konsep lokasi (relatif)
Konsep ketejangkauan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Desa mensuplai bahan makanan bagi penduduk di wilayah kota, wilayah kota
memberikan informasi tentang teknologi dan ilmu pengetahuan, kedua wilayah tersebut
saling mempengaruhi. Uraian ini menunjukkan adanya konsep ……… antara desa dan
kota.
Aglomerasi
Interaksi
Lokasi
Nilai kegunaan
Jarak
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Daerah hilir mengalami banjir akibat adanya pembangunan industri yang dilakukan di
daerah hulu. Konsep yang digunakan untuk mengkaji fenomena tersebut adalah konsep ….
Aglomerasi
Interaksi/Interdepedensi
Keterkaitan Keruangan
Nilai guna
Morfologi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Jika ingin membangun rumah sebaiknya menghindari daerah cekungan karena dapat
terdampak banjir pada saat musim hujan. Hal tersebut merupakan contoh dari konsep ….
pola
morfologi
aglomerasi
nilai kegunaan
keterjangkauan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
2. KEANEKA RAGAMAN KEBUDAYAAN INDONESIA
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Indonesia-ku Kaya
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
KEPENDUDUKAN KELAS XI IPS
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Dinamika Kependudukan
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Kuiz Geografi Tingkatan 3
Quiz
•
10th - 11th Grade
20 questions
Quiz Bab 2
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Pengindraan Jauh dan SIG
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
PETA
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
