Beruang kutub hanya hidup di Kutub Utara dan tidak dijumai di Kutub Selatan. Faktor penghambat persebaran beruang kutub di Kutub Selatan adalah ….
Keanekaragaman Fauna Dunia

Quiz
•
Geography
•
11th Grade
•
Hard
Qisthina Qisthina
Used 3+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Iklim
Jenis Tanah
Curah hujan
Bentang alam
Ketersediaan makanan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan ciri-ciri biogeograi berikut!
1) Wilayah persebaran meliputi Amerika bagian utara dan Greenland.
2) Contoh fauna yang ada di dalamnya yaitu kalkun, salamender, dan karibu.
3) Tumbuh hutan konifer, hutan gugur dan padang rumput.
Ciri-ciri tersebut menunjukkan kawasan ….
Neartik
Oriental
Australis
Neotropik
Ethiopia
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jenis fauna yang sesuai dengan wilayah biogeografinya ditunjukkan oleh pilihan ….
Ethiopia yaitu antelop
Oriental yaitu panda
Neartik yaitu tapir
Neotropik yaitu bison
Australia yaitu burung emu
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Fauna pada gambar, hidup di wilayah .... dan memiliki ciri ....
Asiatis; nokturnal
Asiatis; berkantung
Australis; pemakan daging
Australis; mamalia bertubuh kecil
Peralihan; hanya dijumpai di satu pulau
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Beruang kutub hanya ditemui di Kutub Utara, bukan di Kutub Selatan. Padahal kedua wilayah tersebut sama-sama beriklim dingin. Mengapa fenomena ini bisa terjadi?
Kondisi lingkungan Kutub Utara dan Kutub Selatan berbeda
Di Kutub Selatan tidak tersedia makanan bagi beruang kutub
Beruang Kutub tidak bisa hidup dengan pinguin di Kutub Selatan
Kehidupan di Kutub Selatan lebih sedikit daripada Kutub Utara
Kutub Utara dan Kutub Selatan terpisahkan oleh samudera yang luas
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Wilayah X dan Y menjadi habitat hewan ....
Gajah dan bison
walabi dan lama
Zebra dan alpaka
Unta dan Kangguru
Jerapah dan beruang kutub
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Wilayah X dan Y menjadi habitat hewan ....
Lama dan komodo
Piranha dan kangguru
Rusa kutub dan magpies
Zebra dan magpies
Jerapah dan zebra
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Flora dan Fauna Indonesia dan Dunia

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Geografi Biosfer

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Persebaran Flora dan Fauna Dunia

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Kuis Fauna di Dunia

Quiz
•
11th Grade
10 questions
FLORA FAUNA DUNIA

Quiz
•
11th Grade
15 questions
KUIS GEO BAB 2 KELAS XI

Quiz
•
11th Grade
15 questions
SEBARAN FAUNA DUNIA

Quiz
•
11th Grade
10 questions
FAUNA DUNIA

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade