
Tema 4
Quiz
•
Special Education
•
5th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
WIWIT SARI
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
1. Semua yang Tuhan berikan kepada kita harus dijaga. Makna perbuatan tersebut terdapat dalam sila ....
A. keempat
B. ketiga
C. kedua
D. kesatu
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
2. Perilaku yang tidak sesuai dengan sila kesatu adalah ....
A. percaya adanya Tuhan
B. saling menganggu antar umat beragama
C. setiap orang dibebaskan memeluk agama masing-masing
D. semua yang Tuhan berikan harus dijaga
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
3. Makna simbol sila Pancasila di atas adalah ....
A. menjaga persatuan dan kesatuan Indonesia
B. seluruh rakyat Indonesia berhak mendapatkan perlakuan yang adil
C. percaya adanya Tuhan
D. toleransi sesama umat beragama
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
4. Di bawah ini yang mencerminkan sila Ketuhanan Yang Maha Esa adalah ....
A. Cinta damai dan persatuan
B. Mengembangkan rasa cinta tanah air dan bangsa
C. Setiap orang bertanggung jawab untuk taat dengan aturan agamanya
D. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
5. Salah satu sikap yang mencerminkan sila Kemanusian yang adil dan beradab adalah ....
A. seluruh rakyat Indonesia berhak mendapatkan perlakuan yang adil
B. menjaga persatuan dan kesatuan Indonesia
C. setiap manusia setara dan sejajar
D. mengembangkan rasa cinta tanah air dan bangsa
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
6. Bacalah penggalan cerita di bawah ini!
Pak Welly adalah Kepala Sekolah Dasar Cemara di Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah. Beliau lahir di Labuha, Maluku Utara. Di sekolah ini, muridnya juga berasal dari berbagai daerah. Pak Welly senang melihat murid-muridnya belajar dan bermain bersama tanpa mempersoalkan asal-usul. Semua unik, baik sifat maupun kecerdasannya.
Sikap baik yang ditunjukkan oleh murid Pak Welly adalah ....
A. muridnya belajar dan bermain bersama tanpa mempersoalkan asal-usul
B. muridnya bermain sesama suku
C. muridnya tidak suka belajar bersama
D. muridnya belajar dan bermain masing-masing
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
7. Berdasarkan penggalan cerita di atas, pesan moral yang disampaikan adalah ....
A. asal-usul yang berbeda harus menyurutkan perdamaian
B. saat belajar dan bermain di sekolah, kita harus berdiam diri
C. mengejek teman artinya menganggap diri kita lebih baik dari pada orang lain
D. biarpun berbeda asal-usul, kita harus menjaga perdamaian
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
ulangan bahasa Indonesia bab 1
Quiz
•
5th Grade
20 questions
soal soal quiz LDK BPH PPI Kayseri
Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
MARI ULANGKAJI HURUF HIJAIYAH
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
SURVEI PEMAHAMAN PERTEMUAN FKTP DAN FKRTL
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Etyka zawodowa 2
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
TEMA 8 KELAS 5
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Phoneme Blending
Quiz
•
3rd - 7th Grade
20 questions
Baloncesto
Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
