Panduan & Teknik Penyusunan Kebijakan & SOP Bank (Comply POJK)
Quiz
•
Business
•
University
•
Hard
Muhammad Syarif Surbakti
Used 4+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
POJK No. 42/POJK.03/2017 tentang Kewajiban Penyusunan Dan Pelaksanaan Kebijakan Perkreditan atau Pembiayaan Bank Bagi Bank Umum mengatur sejumlah hal di bawah ini. Pilihlah pernyataan yang salah:
Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan kesepakatan pinjam meminjam antara Bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan pemberian bunga sebagaimana dimaksud dalam UU No. 7 Tahun 1992 tentang Perbankan berikut perubahannya.
Pembiayaan adalah penyediaan dana atau tagihan yang dipersamakan dengan itu berupa (a) transaksi bagi hasil mudharabah dan musyarakah, (b) transaksi sewa-menyewa ijarah atau ijarah muntahiya bittamlik, (c) transaksi jual beli murabahah, salam, dan istishna', (d) transaksi piutang qardh, (e) transaksi multi jasa dalam bentuk ijarah.
Bank wajib memiliki kebijakan perkreditan/pembiayaan Bank secara tertulis dan wajib disetujui oleh Direksi dan Dewan Komisaris Bank.
Kebijakan perkreditan/pembiayaan Bank paling sedikit memuat dan mengatur: (1) prinsip kehati-hatian dalam perkreditan/pembiayaan, (2) kebijakan persetujuan kredit/pembiayaan, dan (3) dokumentasi & administrasi kredit/pembiayaan.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Pilihlah pernyataan yang benar:
RISIKO adalah potensi kerugian yang tidak dapat dikendalikan atau dapat dikendalikan akibat terjadinya suatu peristiwa tertentu.
RISIKO adalah kerugian yang telah terjadi dan tidak dapat dikendalikan.
RISIKO adalah potensi kerugian yang tidak dapat dikendalikan atau dapat dikendalikan akibat terjadinya suatu peristiwa tertentu dan kerugiannya dapat diukur dengan tepat.
RISIKO adalah potensi kerugian yang bersifat alamiah yang pasti terjadi di masa yang akan datang dan kerugiannya tidak dapat dikendalikan atau dapat dikendalikan.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Berdasarkan POJK No.65/POJK.03/2016 tentang Penerapan Manajemen Risiko Bagi Bank Umum Syariah Dan Unit Usaha Syariah, perbankan syariah terpapar sejumlah risiko, yaitu:
Risiko kredit, risiko kepatuhan, risiko likuiditas, risiko reputasi, risiko teknologi, risiko hukum, risiko pemasaran, risiko strategik, risiko bencana alam, risiko imbalan
Risiko imbal hasil, Risiko hukum, risiko kepatuhan, risiko likuiditas, risiko strategik, risiko operasional, risiko kredit, risiko reputasi, risiko pasar, risiko investasi
Risiko likuiditas, risiko kepatuhan, risiko pemasaran, risiko strategik, risiko teknologi, risiko kredit, risiko hukum, risiko reputasi, risiko imbal hasil, risiko ivestasi.
Risiko investasi, risiko strategik, risiko pasar, risiko likuiditas, risiko kepatuhan, risiko kredit, risiko hukum, risiko reputasi, risiko teknologi, risiko imbal hasil
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Berdasarkan POJK No.65/POJK.03/2016 tentang Penerapan Manajemen Risiko Bagi Bank Umum Syariah Dan Unit Usaha Syariah, perbankan non syariah terpapar sejumlah risiko, yaitu:
Risiko kredit, risiko kepatuhan, risiko likuiditas, risiko reputasi, risiko teknologi, risiko hukum, risiko pemasaran, risiko strategik, risiko bencana alam
Risiko likuiditas, risiko kepatuhan, risiko pemasaran, risiko strategik, risiko teknologi, risiko kredit, risiko hukum, risiko reputasi, risiko imbal hasil, risiko ivestasi.
Risiko investasi, risiko strategik, risiko pasar, risiko likuiditas, risiko kepatuhan, risiko kredit, risiko hukum, risiko reputasi, risiko teknologi, risiko imbal hasil
Risiko hukum, risiko kepatuhan, risiko likuiditas, risiko strategik, risiko operasional, risiko kredit, risiko reputasi, risiko pasar.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 4 pts
Kebijakan GCG dan Kebijakan Pemberian Kredit harus disetujui oleh:
Komisaris Utama.
Direktur Utama
Komisaris & Direksi
Komisaris Utama & Direktur Utama
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Tujuan utama dan urgensi bank yang paling tepat membuat kebijakan dan SOP tertulis yang bisa diakses, dipelajari dan dipahami oleh seluruh karyawan adalah:
Untuk memitigasi 'inherent risk' yang berpotensi merugikan bank dan kepatuhan kepada regulasi OJK.
Untuk memudahkan bank mewujudkan objectives & goals, visi dan misi organisasi secara sustainable.
Untuk memudahkan seluruh karyawan bekerja dengan baik berdasarkan tugas pokok dan fungsi (tupoksi)-nya masing-masing.
Untuk memandu kesesuaian perilaku seluruh pelaksana organisasi dengan standar tindakan dan arahan yang ditetapkan manajemen dan regulator sebagai upaya mewujudkan objectives & goals, visi dan misi organisasi secara sustainable serta meminimalisir ''inherent risks‘’ yang berpotensi merugikan organisasi.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 4 pts
Berdasarkan perspektif Poses Manajemen Risiko, pembuatan dan penyusunan kebijakan dan SOP adalah implementasi/pelaksanaan dari aspek:
Identifikasi risiko (identify risk)
Mengukur risiko (risk assessment & analysis)
Mitigasi risiko (risk mitigation action plan)
Implementasi dan Kontrol, monitor dan evaluasi (implementation and measure, control & monitor)
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Business Management
Quiz
•
University
20 questions
Richie Rich
Quiz
•
University
20 questions
Quiz AAM AP I A&B
Quiz
•
University
20 questions
Ulangan PKK Kelas XII
Quiz
•
University
20 questions
LATIHAN PSPM1 (2.1 PENGENALAN PENGURUSAN)
Quiz
•
University
20 questions
Asesmen Awal Ecoprint P5
Quiz
•
10th Grade - University
20 questions
UAS Pengantar Manajemen
Quiz
•
University
20 questions
blu Bisa Gitu
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Business
10 questions
Halloween Movies Trivia
Quiz
•
5th Grade - University
12 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade - University
5 questions
Using Context Clues
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
14 questions
Eat Healthy,Be Healty
Quiz
•
4th Grade - University
7 questions
History of Halloween: Pagan or Christian?
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
Renewable and Nonrenewable Resources
Interactive video
•
4th Grade - University
