LATIHAN SOAL MATERI TEKS PROSEDUR

LATIHAN SOAL MATERI TEKS PROSEDUR

7th Grade

6 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Post test dan Pretes Teks Prosedur

Post test dan Pretes Teks Prosedur

7th Grade

10 Qs

Kuis Teks Prosedur

Kuis Teks Prosedur

7th Grade

10 Qs

Teks prosedur

Teks prosedur

7th Grade

10 Qs

Ulangan Bahasa Indonesia Bab 3 Teks Prosedur Kelas 7

Ulangan Bahasa Indonesia Bab 3 Teks Prosedur Kelas 7

7th Grade

10 Qs

TEKS PROSEDUR

TEKS PROSEDUR

7th Grade

10 Qs

Quiz BAB 3 TEKS PROSEDUR

Quiz BAB 3 TEKS PROSEDUR

7th Grade

10 Qs

Asessmen Sumatif

Asessmen Sumatif

7th Grade

10 Qs

UH teks prosedur

UH teks prosedur

7th Grade

10 Qs

LATIHAN SOAL MATERI TEKS PROSEDUR

LATIHAN SOAL MATERI TEKS PROSEDUR

Assessment

Quiz

Other

7th Grade

Medium

Created by

Mar'atus Shalihah

Used 6+ times

FREE Resource

6 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Teks yang menjelaskan langkah-langkah melakukan sesuatu adalah pengertian dari.....

Teks Deskripsi

Teks Prosedur

Teks Laporan hasil Observasi

Teks Narasi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Ciri umum teks prosedur, kecuali........

Kalimat Perintah

Kalimat Larangan

Kalimat Tanya

Kalimat Saran

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sebutkan ciri-ciri bahasa yang digunakan dalam teks prosedur?

kalimat perintah

Kalimat seru

Kalimat tanya

kalimat langsung

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bagian dalam struktur teks prosedur yang selalu ada adalah ....

Tujuan

Alat dan bahan

Penutup

Langkah-langkah

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

45 sec • 1 pt

Susunan struktur teks prosedur yang tepat di bawah ini adalah ....

Tujuan-bahan dan alat-langkah-langkah-penutup

Tujuan-bahan dan alat-penutup-langkah-langkah

Langkah-langkah-tujuan-bahan dan alat-penutup

Bahan dan alat-tujuan-langkah-langkah-penutup

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan kalimat berikut!

1) Mengisi formulir

2) Mendaftar ulang bagi siswa yang diterima

3) Mengikuti tes/ujian selesai

4) Mengambil formulir pendaftaran

5) Melihat pengumuman penerimaan

6) Menyerahkan formulir yang sudah diisi

Pernyataan tersebut akan menjadi sebuah petunjuk pendaftaran yang tepat bagi siswa baru bila disusun dengan urutan nomor ....

6)-5)-1)-4)-2)-3)

4)-6)-3)-1)-2)-5)

4)-3)-5)-2)-1)-6)


4)-1)-5)-3)-5)-2)