Search Header Logo

Penganggaran Perusahaan

Authored by Oka Permadi

Business

University

12 Questions

Used 9+ times

Penganggaran Perusahaan
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Suatu rencana yang disusun secara sistematis dalam bentuk angka dan dinyatakan dalam unit moneter yang meliputi semua aktivitas perusahaan untuk jangka waktu (periode) tertentu di masa yang akan datang adalah:

Perencanaan

Rancangan

Anggaran

Biaya

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu karakteristik dari budget adalah :

Mengestimasikan profit potensial dari suatu unit bisnis

Mengendalikan keuntungan dan operasi

Merupakan sebuah taksiran-taksiran

Menyediakan informasi keuangan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Yang bukan faktor internal dalam mempengaruhi budget adalah :

Penjualan tahun-tahun sebelumnya

Fasilitas-fasilitas yang dimiliki perusahaan

Tingkat penghasilan masyarakat

Tenaga kerja yang dimiliki perusahaan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Isi dari budget komprehensif adalah :

Forecasting budget, output data dan laporan budget

Forcasting budget, variabel budget dan laporan budget

Output data, variabel budget, analisa statistika dan matematika pembantu

Forcasting budget, variabel budget, analisa statistika dan matematika pembantu

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kegiatan perusahaan selama periode tertentu meliputi dua sektor, yaitu :

Sektor penghasilan dan sektor biaya

Sektor penghasilan dan income statement

Sektor biaya dan income statement

Sektor biaya dan sektor produksi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Budget yang merencanakan tentang posisi finansial perusahaan pada suatu saat tertentu yang akan datang disebut dengan :

Budget overhead

Budget financial

Budget inventory

Budget costing

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Budget yang direncanakan secara lebih terperinci tentang penjualan perusahaan selama periode yang akan datang, disebut dengan :

Budget keuangan

Budget aktiva lancar

Budget potongan penjualan

Budget penjualan

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?