Landasan atau fondasi kokoh untuk dapat tetap menopang tegak berdirinya Negara Indonesia adalah ....

PPKn Pancasila kelas 8

Quiz
•
Others
•
8th Grade
•
Medium
Rams manteman
Used 3+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sumpah Pemuda
UUD 1945
Peraturan Presiden
Pancasila
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebagai dasar negara, Pancasila memiliki peran sebagai ....
panduan berinteraksi dengan sesama agar tidak terjadi perpecahan
dasar pengambilan keputusan pemerintah dan lembaga negara
panduan pembangunan jangka panjang di Indonesia
pedoman dalam berinteraksi dengan negara lain
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengertian Pancasila sebagai dasar negara terdapat pada .... pembukaan UUD 1945.
alinea ketiga
alinea keempat
alinea kedua
alinea pertama
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila merupakan dasar yang penting bagi keberlangsungan negara Indonesia. Hubungan pernyataan tersebut dengan Pancasila sebagai dasar negara adalah ....
memberi kebebasan kepada masyarakat untuk beribadah
menjamin keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
landasan untuk menjalankan kebijakan
dasar-dasar menjalankan politik bebas aktif
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila memiliki peran penting sebagai dasar negara hingga sekarang. Dampak yang ditimbulkan apabila tidak ada Pancasila sebagai dasar negara yaitu ....
tidak memiliki landasan yang kokoh untuk menjalankan kebijakan
kesenjangan sosial semakin terasa
masyarakat tidak ada pegangan untuk berperilaku
kesejahteraan masyarakat menjadi lebih baik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila dijadikan sebagai dasar negara Indonesia karena ....
Pancasila dianggap sangat demokratis sehingga cocok untuk NKRI
Pancasila dapat dijadikan sebagai alat pemersatu bangsa
Pancasila di usulkan oleh founding fathers Indonesia
nilai yang terkandung dalam Pancasila mencerminkan jiwa bangsa Indonesia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila merupakan sumber dari segala sumber hukum. Hal itu mengandung konsekuensi ....
semua peraturan yang berlaku sebelum ada UUD 1945 dihapuskan
semua peraturan perundang-undangan tidak boleh bertentangan dengan Pancasila
pancasila harus diamalkan dalam kehidupan masyarakat
pancasila mempunyai kedudukan yang sama dengan hukum
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
9 questions
Pendidikan Pancasila

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Fungsi dan Kedudukan Pancasila

Quiz
•
8th Grade
13 questions
UUD 1945 2

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Asesmen PPKn Kelas 8 Bab 1 Kedudukan & Fungsi Pancasila

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Uji Pengetahuan PPKn Kelas 5

Quiz
•
5th Grade - University
10 questions
Quest 17-an Sans SMP

Quiz
•
8th Grade
10 questions
" Bentuk Pemerintahan yang Berlaku dalam Kerangka NKRI "

Quiz
•
6th - 8th Grade
5 questions
pkn kls 10 smk kesehatan

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Character Analysis

Quiz
•
4th Grade
17 questions
Chapter 12 - Doing the Right Thing

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
American Flag

Quiz
•
1st - 2nd Grade
20 questions
Reading Comprehension

Quiz
•
5th Grade
30 questions
Linear Inequalities

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Types of Credit

Quiz
•
9th - 12th Grade
18 questions
Full S.T.E.A.M. Ahead Summer Academy Pre-Test 24-25

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Misplaced and Dangling Modifiers

Quiz
•
6th - 8th Grade
Discover more resources for Others
14 questions
Misplaced and Dangling Modifiers

Quiz
•
6th - 8th Grade
17 questions
Parts of Speech

Quiz
•
7th - 12th Grade
10 questions
Identifying equations

Quiz
•
KG - University
44 questions
El fin del año- 7th

Quiz
•
7th - 12th Grade
40 questions
Word Study Assessment: Roots, Prefixes, Suffixes, and Vocabulary

Quiz
•
8th Grade
17 questions
guess the logo

Quiz
•
8th Grade
16 questions
Function or Non-Function?

Quiz
•
8th - 10th Grade
15 questions
Sentence Fragments and Run-ons

Quiz
•
8th Grade