Bagaimanakah sikap anda jika ada permasalahan dalam tim anda dalam pekerjaan anda?

SJT (Situational Judgment Test) JF

Quiz
•
Fun
•
6th - 8th Grade
•
Hard
Kang Ujang
Used 3+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Saya menganggap permasalahan dalam tim adalah masalah saya juga
Ketua tim adalah penanggungjawab terbesar dalam permasalahan tersebut
Masalah tim adalah masalah bersama maka perlu dipertanggungjawabkan bersama (tim)
Masalah tim adalah masalah bersama maka perlu dipertanggungjawabkan oleh ketua tim
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Anda dipercayakan mengelola kegiatan yang belum dipublikasikan dan masih harus dijaga kerahasiaannya. Bagaimana anda menyikapinya ketika anda berada di antara teman teman dekat di kantor?
Suka menerima masukan demi masukan dalam rangka pengembangan tugas baru saya
Tetap menjaga kerahasiaan meskipun teman-teman mendesak bertanya
Hanya menceritakan sebagian kecil saja demi pertemanan
Akan merasa gelisah dan kurang senang bila mereka mulai membicarakan tugas baru saya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pimpinan mengeluarkan kebijakan bahwa capaian kinerja akan ditingkatkan dari 70 menjadi minimal 75 mulai bulan depan. 70 persen dari anggota tim anda adalah guru baru. Apa yang akan kamu lakukan sebagai leader?
Melakukan analisa kekuatan dan kelemahan dari setiap anggota team
Mereview score card seluruh anggota sebagai bahan untuk pertimbangan oleh pimpinan agar diberikan dispensasi
Target tersebut harus terpenuhi, apapun caranya
Berdiskusi dengan anggota tim untuk mendapatkan feedback agar bisa disampaikan ke pimpinan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Manakah yang termasuk supervisi manajerial diantara pernyataan di bawah ini ?
membina staf sekolah dalam penyelenggaraan pendidikan yang bermutu.
membina guru dalam upaya mempertinggi mutu pembelajaran.
bantuan profesional dalam melaksanakan administrasi dan pengelolaan sekolah
melatih guru, kepala sekolah dan dalam bidang inovasi pendidikan.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kepala sekolah pada satuan pendidikan manapun di lingkungan pendidikan dasar dan menengah berkewajiban melaksanakan pengembangan kompetensi berkelanjutan yang dapat dilakukan dengan cara…
Mengikuti pelatihan kompetensi yang dilaksanakan oleh lembaga-lembaga diklat terkait seperti BGP, P4TK, dan lembaga lainnya
Mengikuti kegiatan seminar yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi kependidikan
Menyelenggarakan lokakarya peningkatan kompe-tensi kepala sekolah secara berkelanjutan
Belajar secara mandiri berbagai imu pengetahuan dan teknologi yang menunjang kompetensi kepala sekolah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Di kantor anda ada karyawan baru, ternyata karyawan tersebut kurang bersikap respek dan ramah kepada rekan lainnya. Bagaimana anda menyikapinya?
Sayapun tak perlu bersikap ramah kepadanya
Saya mengingatkan dengan baik-baik kepadanya agar bersikap ramah dan santun
Semoga dia menyadari sendiri kekeliruannya
Saya laporkan kepada atasan mengenai hal ini
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Simon sudah 2 kali mendapatkan surat peringatan karena memalsukan surat keterangan sakit dari dokter. Hari ini Simon izin tidak masuk kerja dengan alasan sakit. Dalam perjalanan pulang kantor malam ini, anda melihat Simon sedang berada di sebuh coffe shop yang bersebelahan dengan rumah sakit. Bagaimana anda menanggapi situasi ini?
Berprasangka baik saja, mungkin saja Simon istirahat di coffee shop setelah periksa di rumah sakit
Menanyakan secara terus terang ke Simon dan memintanya untuk menjelaskan ke atasan
Melaporkan kepada atasan secara langsung agar diselidiki
Memilih untuk tidak membahas persoalan ini dengan siapapun karena Simon seharusnya sudah mengetahui resiko dari perbuatan tersebut
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
KELAS 6 TEMA 7 (BAHASA INDONESIA - PIDATO)

Quiz
•
6th Grade
20 questions
TEKA-TEKI 1

Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
ice break

Quiz
•
7th Grade
20 questions
ice breaking

Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
Sinergi Pabrik III

Quiz
•
KG - Professional Dev...
25 questions
Quizizz Surat Pribadi dan Dinas

Quiz
•
7th Grade
20 questions
Kuiz Objektif Kertas 1

Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
Bahasa Indonesia -[plus meme]-

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade