Cermati teks berikut!
Teman-teman pengurus Pramuka yang saya cintai, mari kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena pada saat ini kita bisa berkumpul di ruangan ini dalam keadaan sehat untuk membahas mengenai perayaan Hari Pramuka.
Alasan penggunaan kata ganti kita pada kutipan teks tersebut adalah ….