
Latihan IPAS Perjuangan Bangsa Indonesia Melawan Penjajah

Quiz
•
Social Studies, Mathematics, Geography
•
5th Grade
•
Medium

Uswatun K
Used 108+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Salah satu faktor pendorong datangnya bangsa Eropa ke Indonesia adalah menyebarkan misi 3G (glory, gold, dan gospel). Gospel berarti ....
Memperoleh kejayaan
Mencari kekayaan
Menyebarkan agama (Nasrani)
Menjalin persahabatan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Bangsa Eropa yang pertama kali datang ke Nusantara, kemudian memonopoli perdagangan rempah-rempah di Malaka adalah ....
Inggris
Spanyol
Portugis
Belanda
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
“ROMUSHA” adalah kerja paksa yang diterapkan pada masa penjajahan ....
Belanda
Jepang
Deandels
Portugis
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Kedatangan bangsa-bangsa eropa ke Indonesia pada awalnya untuk …
Berdagang
Penelitian
Mengabdi
Mencari Kerja
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Latar belakang datangnya bangsa barat datang ke Indonesia adalah ....
revoulusi pemerintah Indonesia
kekayaan rempah-rempah Indonesia
sumber daya manusia yang melimpah
penyebaran penyakit
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Portugis adalah bangsa yang pertama kali datang ke Indonesia tepatnya di pulau ....
Jawa
Sumatera
Papua
Maluku
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Berikut ini merupakan negara-negara yang menjajah Indonesia paling lama adalah ....
Portugis
Spanyol
Jepang
Belanda
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Quiz IPAS Vol.2 - Bab 7 - Bagian A - C

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Kedatangan Bangsa Eropa

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Hari Pahlawan 10 November

Quiz
•
2nd - 7th Grade
15 questions
Faktor-Faktor Kedatangan Bangsa Barat

Quiz
•
5th Grade
20 questions
KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Masa penjajahan Eropa dan Perjuangan Melawan Penjajah

Quiz
•
5th - 6th Grade
20 questions
PERISTIWA KEBANGSAAN MASA PENJAJAHAN

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Sejarah dan Dampak Kolonialisme Indonesia

Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade