Seni atau proses penulisan puisi yang melibatkan pengaturan kata-kata dalam baris dan bait yang mengikuti aturan tertentu disebut sebagai ...
Kuis Puisi Terjemahan

Quiz
•
World Languages
•
12th Grade
•
Medium
Annisa Mulidayanti
Used 4+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Verifikasi
Bahasa Figuratif
Kata Konkret
Imaji/Citraan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Di bawah ini yang termasuk ke dalam contoh imaji auditif adalah ...
Kulihat wajahmu memerah bagaikan mangga yang sudah ranum
Sentuhan Ibu masih terasa jelas dalam jari jemariku
Burung Kutilang bersiul-siul menari di atas ranting pohon Cemara
Dan sejenak pula halus menyisir rambutnya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Imaji yang menampilkan kata atau kata-kata sehingga pembaca seolah-olah melihat apa yang digambarkan penyair, merupakan pengertian dari ....
Imaji Taktil
Imaji Visual
Imaji Auditif
Imaji Audiovisual
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Pemilihan kata yang selaras untuk menyampaikan gagasan atau ide cerita dalam puisi disebut sebagai ...
Kata Konkret
Leksikal
Homofon
Diksi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Tema puisi terjemahan "Datang Dara, Hilang Dara" adalah ...
Pencarian Identitas
Penderita dan Kesulitan
Penyesalan dan Keras Kepala
Perang dan Konflik Sosial
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Perhatikan kutipan puisi berikut!
Aku ingin turun hingga ke sumur,
Aku ingin memanjat tembok-tembok Granada
Untuk melihat hari yang lobang
Oleh bor air yang hitam
Larik ke tiga pada kutipan puisi tersebut mengandung imaji ...
Imaji Visual
Imaji Taktil
Imaji Auditif
Imaji pendengaran
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 4 pts
Amanat adalah pesan yang ingin disampaikan oleh penyair melalui puisinya. Puisi "Datang Dara Hilang Dara" memiliki pesan yaitu ...
Manusia seyogianya tidak terlalu keras kepala dan terbuka mendengar nasihat dari orang lain
Manusia seharusnya jangan pergi bermain ke Pantai, nanti hilang
Janganlah kita berlainan pendapat dengan orang lain
Jangan jadi manusia yang susah untuk diberi nasihat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
20 questions
Puisi

Quiz
•
12th Grade
25 questions
Tes Formatif Puisi

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
ULANGAN BAB 5 BAHASA INDONESIA KLS 7

Quiz
•
12th Grade
20 questions
UNSUR PUISI KELAS 11

Quiz
•
10th Grade - University
30 questions
KISI-KISI STS GENAP B.DAE KELAS 8

Quiz
•
8th Grade - University
25 questions
PTS BAHASA INDONESIA KELAS VIII MTS AL MUHAJIRIN T.P. 2022-2023

Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
PSTS B. Indonesia, Yuk!

Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
Kesusasteraan Ting 4

Quiz
•
1st Grade - Professio...
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for World Languages
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
45 questions
Week 3.5 Review: Set 1

Quiz
•
9th - 12th Grade