STS Ganjil Bahasa Indonesia Kelas VIII TP. 2024/2025

Quiz
•
Other
•
8th Grade
•
Medium
sulistiani niken
Used 3+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berita pesanan untuk mendorong, membujuk khalayak ramai agar tertarik pada barang dan jasa yang ditawarkan disebut...
slogan
iklan
poster
pamflet
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Teks iklan merupkan media komunikasi yang biasanya dapat dilihat di....
jurnal ilmiah
teks laporan
teks berita
surat kabar
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Iklan bertujuan untuk....
menambah wawasan pembaca
mengajak untuk membeli barang atau jasa
menerima saran sebagai bahan evaluasi produk
memberi penilaian sesuai pendapat masing-masing
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Iklan perlu menyajikan informasi yang lengkap agar...
konsumen mengikuti selera produk
konsumen dapat menawarkan produk
konsumen membeli produk dengan banyak
konsumen mengenal produk yang ditawarkan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Hal yang bukan ciri-ciri sebuah teks iklan adalah....
disusun secara subjektif dan hoax
ditulis singkat, padat, jelas, dan mudah dipahami
tidak menyingguang pihak lain
menarik perhatian banyak orang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bahasa teks iklan selalu menggugah pembaca atau pendengarnya. Jadi, bahasa teks iklan bersifat....
naratif
ekspositoris
persuasif
deskriptif
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Kalimat persuasif penting dalam penyusunan iklan, slogan, dan poster karena...
kalimat tersebut bersifat membujuk
kalimat tersebut bersifat larangan
kalimat tersebut bersifat umum
kalimat tersebut bersifat khusus
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
MID BAHASA INDONESIA SMT 1 KLS 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Iklan, Slogan, Poster

Quiz
•
8th Grade
20 questions
BHS INDONESIA

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Iklan, Poster, dan Slogan

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Materi Iklan, Slogan dan Poster

Quiz
•
8th Grade
20 questions
IKLAN, POSTER, SLOGAN

Quiz
•
8th Grade
20 questions
T.7 : Struktur & Kaidah Kebahasaan Iklan

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Slogan, Poster, Iklan

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade