
Quiz Ruang Lingkup Digital Branding
Quiz
•
Business
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Imas Sumarni
Used 7+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Proses membangun cerita dan menghadirkan brand kita di ruang digital meliputi logo, ciri visual, citra, kredibiltas, karakter, persepsi, melalui beberapa proses yang dilakukan melalui website, aplikasi, sosial media, dan sejenisnya merupakan pengertian dari…
Digital branding
Personal branding
Culture branding
Produk branding
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Digital branding merupakan cara yang tepat untuk membangun identitas bisnis jangka panjang, sebab, digital branding memiliki banyak manfaat dalam mengembangkan bisnis yang dijalankan. Dibawah ini manfaat digital branding yang tepat adalah..
Membangun interaksi dengan pelanggan
Membuat brand mudah diingat
Memvirallan bisnis
Semua benar
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu strategi branding yang paling familiar saat ini adalah sosial media, namun tidak kalah pentingnya juga dengan website. Website memiliki peran penting dalam branding. Berikut yang merupakan branding menggunakan website adalah..
GMB (Google My business)
Tiktok
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bisnis akan melakukan strategi pengoptimalan situs web agar masuk pada peringkat teratas di hasil pencarian, khususnya pada organic research. Pencarian organic tersebut dilakukan oleh user atau saat memasukkan kata kunci pencarian (keyword) pada browser dan search engine google. Strategi ini disebut dengan..
SEM
SEO
Sosmed
Website
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jenis strategi yang menggambarkan identitas suatu kota, daerah, negara, atau wilayah tertentu, yang biasanya digunakan dalam mempromosikan suatu wilayah untuk kebutuhan pariwisata ataupun bisnis disebut…
Corporate branding
Product branding
Destination branding
Cultural branding
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kegiatan yang merupakan usaha pemberian identitas pada sebuah produk yang mampu mempengaruhi konsumen untuk memilih produk tersebut dibandingkan produk pesaing lainnya, yang biasanya berfokus pada hasil produk saja, bukan korporasi secara keseluruhan. Kegiatan ini dikenal dengan ..
Personal branding
Corporate branding
Product branding
Destination branding
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Langkah pertama yang harus dilakukan perusahaan pemula agar dapat menjalankan strategi branding adalah…
Membuat logo
Branding di marketplace
Iklan di sosial media
Menggunakan website
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
PERNIAGAAN TING 4 BAB 3- 3.3 CIRI-CIRI OBJEKTIF PERNIAGAAN
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Kuiz Akaun Tingkatan 5 (Modul 5)
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Kuiz Akaun Tingkatan 5 (Modul 6)
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Quiz Perencanaan Bisnis
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Quiz Kerajinan Tangan
Quiz
•
11th Grade
14 questions
SOP Administrasi Transaksi & Alur Transaksi
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Perniagaan Tingkatan 5 Bab 4
Quiz
•
11th - 12th Grade
14 questions
Taxes Personal Finance Review
Quiz
•
10th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Business
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
15 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
christmas facts
Lesson
•
5th - 12th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th - 12th Grade
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
christmas songs
Quiz
•
KG - University
