Quiz Kelompok 2
Quiz
•
Science
•
University
•
Practice Problem
•
Medium
aaliviyya syan
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Kebudayaan kita di era globalisasi diharapkan tetap lestari, untuk itu sebagai warga masyarakat diharapkan...
Mengenal kebudayaan manca negara
Memahami perkembangan kebudayaan lain
Melestarikan kebudayaan bangsa dengan jalan mempelajari dengan baik
Mampu merespon kebudayaan daerah lain
Answer explanation
Melestarikan kebudayaan bangsa dengan jalan mempelajari dengan baik adalah kunci untuk menjaga identitas budaya kita di era globalisasi, sehingga kita dapat menghargai dan meneruskan warisan budaya kepada generasi mendatang.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Sarana yang berpengaruh pada dunia tanpa batas di era globalisasi ini adalah
Lembaga swadaya masyarakat
Telepon dan radio
Media elektronik dan media massa
Pialang dan biro jasa
Answer explanation
Media elektronik dan media massa memainkan peran penting dalam menghubungkan orang di seluruh dunia, menyebarkan informasi dengan cepat, dan mempengaruhi opini publik, sehingga sangat berpengaruh di era globalisasi.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Globalisasi mempunyai arti penting bagi bangsa indonesia dikarenakan.…
Globalisasi menentukan kehidupan bangsa
globalisasi mempunyai pengaruh yang sangatbesar terhadap masa depan bangsa
globalisasi membawa perubahan yang sangat menguntungkan bagi bangsa Indonesia
bangsa Indonesia dapat mengembangkan berbagai ilmu pengetahuan dan teknologi
Answer explanation
Globalisasi memungkinkan bangsa Indonesia untuk mengakses dan mengembangkan ilmu pengetahuan serta teknologi, yang sangat penting untuk kemajuan dan daya saing di era modern.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Apa kepanjangan dari UNESCO ?
United Nations Educational, Scientific and Multicultural Organization
United Nations Emosional, Scientific and Multicultural Organization
United Nations Educational,
Scientific and Cultural Organization
United Nations Educational, Scientific and Multicultural Organizer
United Nations Educational, Scientific and Multicultural Organization
Answer explanation
Kepanjangan dari UNESCO adalah United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization. Pilihan ini benar karena mencakup aspek pendidikan, sains, dan budaya, yang merupakan fokus utama organisasi tersebut.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Karakteristik apa saja yang harus dimiliki pemimpin pendidikan?
Percaya diri tinggi, Sombong, Baik dalam komunikasi
Pemalu, Mampu mengambil keputusan, Rajin, pintar
Baik, rajin, pintar, kaya
Kemampuan komunikasi, Kepercayaan diri rendah, Empati, dan Kemampuan Mengambil Keputusan
Kemampuan komunikasi, Kepercayaan diri, Empati, dan Kemampuan Mengambil Keputusan
Answer explanation
Pemimpin pendidikan harus memiliki kemampuan komunikasi, kepercayaan diri, empati, dan kemampuan mengambil keputusan untuk memimpin dengan efektif dan mendukung perkembangan siswa serta staf.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Apa kepanjangan dari UNICEF?
United Nations International
Children's Emergency Fund
United Nations International
Children's Emergency Fine
United National International
Children's Emergency Fund
United Nations International
Child Emergency Fund
United Nations International
Children's Etional Fund
Answer explanation
Kepanjangan dari UNICEF adalah United Nations International Children's Emergency Fund, yang merupakan organisasi yang fokus pada bantuan anak-anak di seluruh dunia.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Apa tantangan utama dalam komunikasi pendidikan global yang disebabkan oleh perbedaan budaya dan bahasa?
Perbedaan dalam penggunaan teknologi digital
Kesalahpahaman dalam mengartikan nilai, tujuan pendidikan, dan etika komunikasi antarbudaya
Akses tidak merata terhadap internet dan teknologi
Keterbatasan dalam kolaborasi antar negara
Perbedaan dalam standar akreditasi pendidikan
Answer explanation
Kesalahpahaman dalam mengartikan nilai, tujuan pendidikan, dan etika komunikasi antarbudaya adalah tantangan utama karena perbedaan budaya dan bahasa dapat menyebabkan interpretasi yang berbeda, menghambat komunikasi yang efektif.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Klimatologi Dasar Perubahan Iklim
Quiz
•
9th Grade - University
10 questions
Penyakit dan Pengendaliannya
Quiz
•
University
13 questions
Lokalate Business Academy
Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
Quiz
•
University
10 questions
BIOMOLEKUL
Quiz
•
KG - University
10 questions
P2 Sirup FTS Liquid
Quiz
•
University
10 questions
tindak balas cepat dan tindak balas perlahan
Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
SUKSESI
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
9 questions
Principles of the United States Constitution
Interactive video
•
University
18 questions
Realidades 2 2A reflexivos
Quiz
•
7th Grade - University
10 questions
Dichotomous Key
Quiz
•
KG - University
25 questions
Integer Operations
Quiz
•
KG - University
7 questions
What Is Narrative Writing?
Interactive video
•
4th Grade - University
20 questions
SER vs ESTAR
Quiz
•
7th Grade - University
