UTS Ekologi Semester Ganjil 2024-2025
Quiz
•
Biology
•
University
•
Hard
Alexander Putera
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Hewan-hewan di bawah ini yang termasuk hewan endemik Sulawesi, kecuali….
Babi rusa Sulawesi (Babyrousa celebensis)
Babi Hutan (Sus sucrofa)
Babi Hutan Sulawesi (Sus celebensis)
Tarsius Lariang (Tarsius lariang)
Maleo senkawor (Macrocephalon maleo)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Anoa merupakan salah satu hewan endemik di Sulawesi. Anoa dapat menjelajah daerahnya yang sangat luas di habitat mereka sehingga dapat menjadi representasi utama suatu ekosistem. Anoa dapat memayungi dan melindungi flora-fauna di wilayah jelahannya yang luas. Anoa ini disebut sebagai….
Flagship species
Keystone species
Umbrella species
Indicator species
Priority species
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Di sekitar lab UPT Terpadu Universitas Sulawesi Barat, terdapat proses makan dimakan yang terjadi dalam komponen ekosistem. Daun di pohon mangga dimakan oleh ulat, kemudian ulat dimakan oleh burung kutilang, dan selanjutnya burung kutilang dimangsa oleh biawak serta biawak mati diuraikan oleh belatung. Posisi burung kutilang berada di tingkat….
Produsen
Konsumen tingkat 1 (primer)
Konsumen tingkat 2 (sekunder)
Konsumen tingkat 3 (tersier)
Redusen/Dekomposer
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Mampie merupakan salah satu wilayah persinggahan bagi burung-burung migran yang terdapat di Sulawesi Barat. Beberapa burung-burung migran mulai berdatangan pada bulan akhir September 2024. Salah satu contoh spesies dari burung-burung migran ini adalah Cerek-pasir Mongolia (Anaryhnchus mongolus). Spesies ini bermigrasi ke Indonesia untuk mencari makan saat musim dingin akan terjadi di Siberia, tempat dimana dia bisa berkembangbiak. Faktor lingkungan yang dapat diidentifikasi dari penggalan informasi di atas yaitu….
Sulawesi Barat
Akhir September 2024
Persinggahan
Mampie
Musim dingin
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Faktor-faktor abiotik yang secara umum dapat digunakan dalam menganalisis data faktor lingkungan eksternal adalah, kecuali….
suhu air
suhu udara
suhu badan
salinitas
cahaya matahari
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Cerek-pasir Mongolia (Anarhynchus mongolus) berbiak di tepi danau dan Sungai di dataran tinggi. Ketika musim dingin, spesies ini mencari makan di dataran lumpur pesisir. Habitat-habitat yang dipilih secara tertentu ini telah melewati proses ekologi yang dinamakan….
Pencocokan habitat
Pemilihan habitat
Pengukuran habitat
Penelusuran habitat
Peningggalan habitat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Kaktus merupakan salah satu tumbuhan yang mampu hidup di keterbatasan sumberdaya air utama yaitu hujan sehingga relung ekologinya di lingkungan kering. Istilah yang tepat untuk Kaktus ini adalah….
Mesofit
Xerofit
Hidrofit
Higrofit
Halofit
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Kuis FUNGI
Quiz
•
University
12 questions
Penyuluhan: Karang Gigi
Quiz
•
10th Grade - University
9 questions
Fisiologia Rene
Quiz
•
University
15 questions
Asesmen Awal Klasifikasi Fase E
Quiz
•
University
10 questions
Praktikum Biokimia Protein
Quiz
•
University
10 questions
Kiểm tra Chủ đề 1 Si12
Quiz
•
University
10 questions
Tessuto nervoso
Quiz
•
University
14 questions
Hewan
Quiz
•
2nd Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
Discover more resources for Biology
10 questions
Dichotomous Key
Quiz
•
KG - University
34 questions
Organic Compounds & Enzymes
Quiz
•
10th Grade - University
7 questions
Ecological Succession: Nature's Great Grit
Interactive video
•
11th Grade - University
23 questions
2171 Exam 2 Review
Quiz
•
University
20 questions
Vertebrae & Thoracic Cage
Quiz
•
11th Grade - University
