UTS Penyakit Bawaan Makanan Pilihan Ganda

UTS Penyakit Bawaan Makanan Pilihan Ganda

University

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Gangguan dan penyakit sistem pencernaan

Gangguan dan penyakit sistem pencernaan

University

25 Qs

KUIZ MINDA: MAKANAN SIHAT

KUIZ MINDA: MAKANAN SIHAT

6th Grade - University

20 Qs

Kesehatan dan Keselamatan Kerja

Kesehatan dan Keselamatan Kerja

12th Grade - Professional Development

15 Qs

KUIZ KESELAMATAN MAKANAN (PELAJAR UITM)

KUIZ KESELAMATAN MAKANAN (PELAJAR UITM)

University

15 Qs

TEKS EKSPLANASI

TEKS EKSPLANASI

10th Grade - University

20 Qs

Patologi   ISPA

Patologi ISPA

University

22 Qs

Uji Pengetahuan Sistem Rangka Manusia

Uji Pengetahuan Sistem Rangka Manusia

6th Grade - University

20 Qs

Quiz Penyuluhan KEK dan Pangan Lokal

Quiz Penyuluhan KEK dan Pangan Lokal

University

15 Qs

UTS Penyakit Bawaan Makanan Pilihan Ganda

UTS Penyakit Bawaan Makanan Pilihan Ganda

Assessment

Quiz

Other

University

Hard

Created by

Muhammad Irfan Febriansyah

Used 1+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan intoksikasi mikroba?
Penyakit yang disebabkan oleh konsumsi makanan terkontaminasi yang mengandung racun yang dihasilkan oleh berbagai mikroorganisme
Penyakit yang disebabkan oleh konsumsi sel mikroorganisme patogen pada makanan
Penyakit yang disebabkan oleh virus pada makanan
Penyakit yang disebabkan oleh parasit pada makanan

Answer explanation

Jupiter is a gas giant made primarily of hydrogen and helium. Unlike terrestrial planets that have solid surfaces, gas giants like Jupiter don't have a well-defined solid surface, allowing them to accumulate more mass in a gaseous form. This composition has allowed Jupiter to grow significantly larger than planets with solid surfaces.

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Apa yang harus dilakukan untuk mencegah keracunan makanan Staphylococcus aureus?
Menyimpan makanan pada suhu yang sangat panas
Meninggalkan makanan pada suhu kamar untuk waktu yang lama
Mencuci tangan sebelum menyentuh makanan
Menghindari makanan yang mengandung gula

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Jenis toksin yang dapat menyebabkan degenerasi ginjal dan gagal ginjal jika terakumulasi dalam jaringan lemak adalah …
Anatoxin-a
Ochratoxin A
Microcystins
Prymnesin

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Jenis toksin yang dihasilkan oleh Aspergillus flavus adalah …
Ochratoxin A
Anatoxin-a
Aflatoksin
Microcystins

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Toksin pada alga ini menyebabkan keracunan pada makanan laut dan dapat memberikan masalah pernapasan pada manusia …
Dinoflagellata
Cyanobacteria
Diatom
Prymnesium parvum

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan dampak kesehatan akut dari keracunan makanan?
Paparan bahan kimia menyebabkan dampak kesehatan akut yang muncul dalam waktu singkat setelah konsumsi
Paparan bahan kimia menyebabkan dampak kesehatan kronis yang muncul dalam waktu lama setelah konsumsi
Paparan bahan kimia menyebabkan dampak kesehatan kronis yang muncul dalam waktu singkat setelah konsumsi
Paparan bahan kimia menyebabkan dampak kesehatan akut yang muncul dalam waktu lama setelah konsumsi

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Apa yang dimaksud toksin dengan efek neurotoksik?
toksin yang memiliki afinitas terhadap sistem saraf manusia, menyebabkan gejala neurologis seperti kejang, kebingungan, atau gangguan koordinasi gerak
toksin yang memiliki afinitas terhadap sistem pencernaan manusia, menyebabkan gejala neurologis seperti kejang, kebingungan, atau gangguan koordinasi gerak
toksin yang memiliki afinitas terhadap sistem pernapasan manusia, menyebabkan gejala neurologis seperti kejang, kebingungan, atau gangguan koordinasi gerak
toksin yang memiliki afinitas terhadap sistem kardiovaskular manusia, menyebabkan gejala neurologis seperti kejang, kebingungan, atau gangguan koordinasi gerak

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?