Search Header Logo

ULANGAN SINTESIS PROTEIN

Authored by kuakan datang

Biology

12th Grade

20 Questions

Used 5+ times

ULANGAN SINTESIS PROTEIN
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 5 pts

Suatu organisme memiliki kromosom dengan formula 22AA + XX.

Berdasarkan formula tersebut, jumlah kromosom yang dimilikinya adalah …

22 pasang autosom

dan

1 gonosom

44 autosom

dan

2 gonosom

22 pasang gonosom

dan

2 autosom

44 gonosom

dan

1 pasang autosom

23 autosom

dan

2 gonosom

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 5 pts

1Perhatikan pernyataan berikut!

Struktur DNA dengan RNA dapat dibedakan berdasarkan:

1) Komponen gulanya

2) Susunan basa purinnya

3) Bentuk rantainya

4) Gugus fosfatnya

Pernyataan yang benar mengenai perbedaan DNA dan RNA yaitu …

1), 2), dan 3) benar

1) dan 3) benar

2) dan 4) benar

4) saja benar

semua pernyataan benar

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 5 pts

Media Image

Perhatikan struktur DNA di samping!

Pernyataan yang tepat mengenai struktur DNA tersebut adalah ...

Rangkaian 1, 2, dan 6 membentuk satu nukleosida

Angka 2 dan 4 memiliki nama penyusun yang berbeda

DNA tersebut tersusun atas 3 nukleotida

Rangkaian angka 4 dan 5 membentuk satu nukleotida

Angka 6 adalah basa adenin dan angka 7 adalah timin

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 5 pts

Yang menentukan ketidaksamaan ciri pembeda antara satu orang dengan orang lain, sekalipun orang tersebut kembar adalah ….

Macam phospatnya

Panjang rantai nukleotida

Urutan basa nitrogennya

Macam karbohidratnya 

Ikatan hidrogennya

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 5 pts

Media Image

Perhatikan sepotong rantai sense DNA yang memiliki urutan basa nitrogen seperti berikut!

  3' GTA  CGT  TAG   ACG  GTC 5'

Selanjutnya cermati tabel kodon asam amino disamping!

Apabila urutan basa nitrogen tersebut melakukan transkripsi, urutan asam amino yang terbentuk adalah ...

Histidin – alanin - Glutamin – sistein – valin

Isoleusin – histidin – alanin – sistein – serin

Histidin - serin – valin – alanin - glutamin

Histidin – alanin – isoleusin – sistein – glutamin

Alanin – serin – histidin – glutamin – valin

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 5 pts

Media Image

Gambar di samping menunjukkan segmen dari molekul DNA!

Gugus gula ribosa, fosfat, dan basa nitrogen

secara berturut-turut ditunjukkan oleh nomor ….

1, 2, dan 3

1, 3, dan 2

2, 1, dan 3

2, 3, dan 4

2, 4, dan 1

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 5 pts

berikut adalah pasangan yang tepat antara tipe RNA beserta fungsinya adalah …

rRNA berfungsi menerjemahkan kodon dari mRNA menjadi asam amino

rRNA berfungsi membawa kode genetik (kodon) dari DNA ke ribosom

mRNA berfungsi membawa kode genetik (kodon) dari DNA ke ribosom

tRNA berfungsi membawa kode genetik (kodon) dari DNA ke ribosom

tRNA berfungsi Mempermudah perekatan yang spesifik antara anticodon dan kodon selama sintesis protein

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?