Quiz Pengelolaan Sumber Daya Air

Quiz Pengelolaan Sumber Daya Air

University

5 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Kuiz Sains Tahun 4

Kuiz Sains Tahun 4

4th Grade - University

10 Qs

Perubahan Wujud Benda

Perubahan Wujud Benda

4th Grade - University

10 Qs

Siklus Air dan Prosesnya

Siklus Air dan Prosesnya

6th Grade - University

10 Qs

Ekologi I

Ekologi I

University

10 Qs

Perubahan Lingkungan Part 1

Perubahan Lingkungan Part 1

6th Grade - University

10 Qs

Uji Pengetahuan Kelas 3

Uji Pengetahuan Kelas 3

3rd Grade - University

10 Qs

Quiz Daur Hujan

Quiz Daur Hujan

5th Grade - University

10 Qs

perubahan zat

perubahan zat

10th Grade - University

10 Qs

Quiz Pengelolaan Sumber Daya Air

Quiz Pengelolaan Sumber Daya Air

Assessment

Quiz

Science

University

Hard

Created by

Putri Sakinah

FREE Resource

5 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Di bawah ini, yang bukan merupakan faktor yang mempengaruhi kualitas DAS adalah...

Bencana Alam dan Perubahan Geografi

Eksploitas Sumber Daya Tanah

Alih fungsi lahan

Perubahan Iklim

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Berikut ini merupakan beberapa cara pengelolaan sumber daya air yang berkelanjutan, kecuali?

Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS)

Konservasi Air

Restorasi Ekosistem Air

Reboisasi

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Apa dampak perubahan iklim terhadap sumber daya air?

Menurunkan laju infiltrasi air ke tanah

Menstabilkan aliran air sungai

Perubahan siklus hidrologi

Mengurangi risiko banjir

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Bagaimakah proses siklus hidrologi melalui proses kondensasi?

proses menguapnya air yang ada dilaut, rawa, sungai dan danau karena pemanasan dari sinar matahari

proses perubahan wujud uap air menjadi cair kembali dalam bentuk titik air di awan

proses penguapan dari air daun tanaman yang mana uap air akan berkumpul di udara membentuk gumpalan air di atmosfer

proses jatuhnya titik air ke permukaan bumi, yang disebabkan karena awan tidak mampu menampung air lagi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 1 pt

Bagaimana urbanisasi berpengaruh terhadap sumber daya air? Berikan contohnya

meningkatkan resapan air tanah sehingga cadangan air meningkat.

tidak memengaruhi sumber daya air karena hanya mengubah tata ruang.

Penurunan permukaan air tanah, kekeringan, dan menurunnya kualitas air

memperbaiki pengelolaan air melalui infrastruktur modern.