Pancasila dapat mempersatukan bangsa Indonesia dan memberi petunjuk dalam mencapai kesejahteraan dan kebahagiaan lahir dan batin bagi masyarakat Indonesia yang beraneka ragam sifatnya. Dari pernyataan tersebut, Pancasila berfungsi sebagai ….

latihan PPKN kelas 4

Quiz
•
Mathematics
•
4th Grade
•
Easy
LAILATUL HIDAYAH
Used 1+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
pandangan hidup bangsa Indonesia
kepribadian bangsa
perjanjian luhur
dasar negara
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Para pemuda berikrar bahwa mengaku bertumpah darah yang satu, yaitu ….
tanah air Sabang Merauke
tanah air Indonesia
tanah air nusantara
tanah air Jawa
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kalimat Bhineka Tunggal Ika diambil dari kitab ….
Sutasoma
Negarakertagama
Pararaton
Ranggalawe
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan fungsi negara adalah ….
melaksanakan penertiban
menambah kekuasaan
menegakkan keadilan
mengusahakan kesejahteraan dan kemakmuran rakyatnya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut! Kegiatan tersebut merupakan dampak dari ….
globalisasi
peningkatan kesejahteraan
persatuan
majunya pendidikan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan sikap kepahlawanan dalam kebhinekaan adalah ….
rela berkorban
cinta tanah air
keserakahan
berjiwa besar
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Arhan dikenal sebagai anak yang suka menolong. Karena sikapnya tersebut Arhan memiliki ….
banyak teman
banyak musuh
sedikit teman
banyak saingan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
20 questions
LITERASI DAN NUMERASI SEKOLAH DASAR

Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
Ujian Akhir Semester 2

Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
US MATEMATIKA SD

Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
Matematika Kelas 4 - Pecahan

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Tematik kelas 3 tema 8 subtema 2

Quiz
•
1st - 6th Grade
15 questions
pend. pancasila

Quiz
•
1st - 5th Grade
22 questions
PLBJ MANFAAT AIR BERSIH

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Pertidaksamaan Rasional

Quiz
•
KG - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade