Cermatilah kutipan paragraf berikut!
Lihatlah, langit di atas sana sangat cerah, gelap kebiruan dengan sebuah lingkaran yang bersinar keperakan bernama bulan purnama. Bulan itu memancarkan cahaya yang teduh, ditemani bintang gemintang di sekelilingnya. Tidak terlihat sedikit pun awan yang menghalangi. Bersih. Seketika angin berembus kencang, membuatku harus menahan topi fedoraku agar tidak terbang bersama dedaunan kering dari pohon ke udara, membuat rambutku berkibar menutupi mata kananku, menyibak jas hitam yang sedang kukenakan
Ide pokok paragraf tersebut adalah ....