
2 SD - mengenal dongeng
Quiz
•
World Languages
•
2nd Grade
•
Practice Problem
•
Hard
alyara .
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dongeng disebut juga cerita ...
Misteri
Nyata
Khayalan
Nasihat
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pelaku dalam cerita disebut ...
Tokoh
Alur
Latar
Tema
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah teks cerita berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 3-6!
Legenda Sindupati
Hati dan perasaan Sindupati sakit tiada terkira ketika pinangannya ditolak oleh gadis anak kepala balai. Terasa benar nasibnya kurang beruntung. Sejak kecil ayahnya sudah tiada.
Berhuma atau ladang yang yang berpindah-pindah, selalu didahului dengan merambah hutan atau belukar sebelum dijadikan lahan. Tenaganya yang belum seberapa sudah ditantang oleh alam lingkungan untuk bekerja keras.
Ia tidak tega melihat ibunya bermandi keringat turun naik panggung perbukitan untuk menyemai benih di liang umang (lubang semai). Usianya yang masih tergolong kekanak-kanakan sudah dilibatkannya dengan kerja keras membantu orang tuanya. Ibu yang membesarkannya dalam suasana keprihatinan, selalu giat bekerja.
"Kalau bukan kamu yang membantu ibu, siapa lagi yang diharapkan?" begitu ibunya mengingatkan kalau ia turun ke pancuran mandi berlama-lama. Tak pelak lagi ia berlari terengah-engah mendaki kemiringan bukit lahan berladang, bila lengking suara ibunya memanggilnya.
Kutipan dongeng tersebut bertema ...
Pinangan seorang pemuda yang ditolak.
Seorang ibu yang tidak pernah mengeluh.
Seorang anak yang bekerja keras membantu ibunya.
Kesedihan seorang pemuda.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Watak tokoh Sindupati yang berbakti terhadap orang tua ditunjukkan oleh kalimat ...
Hati dan perasaan Sindupati sakit tiada terkira ketika pinangannya ditolak oleh gadis anak kepala balai.
Terasa benar nasibnya kurang beruntung.
Tenaganya yang belum seberapa sudah ditantang oleh alam lingkungan untuk bekerja keras.
Usianya yang masih tergolong kekanak-kanakan sudah dilibatkannya dengan kerja keras membantu orang tuanya.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kutipan dongeng tersebut mengandung amanah ...
Kita tidak boleh bersedih meskipun keinginan kita tidak tercapai.
Kita harus berbakti kepada orang tua yang membesarkan kita.
Kita tidak boleh bergantung kepada orang lain.
Kita harus menghargai pendapat orang lain.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hal menarik yang terdapat dalam kutipan dongeng di atas adalah ...
Seorang ibu yang menjadi tulang punggung keluarga.
Keluarga yang hidup dengan berhuma di ladang.
Seorang anak yang tidak pernah mengeluh karena keadaan.
Seorang anak kecil yang mau bekerja keras.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah teks cerita berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 7-9!
Uder Mancing
Alkisah, di sebuah kampung, hiduplah seorang anak laki-laki bernama Uder. Ia tinggal bersama ibunya di sebuah gubuk yang berada di tepi sungai. Uder seorang pemalas. Semua pekerjaan dianggapnya berat.
Hanya tidur dan memancing yang menjadi kegemarannya. Jika tidak memancing, ia hanya tidur di rumah sampai berjam-jam. Bahkan, ia terkadang tidur dari pagi hingga sore hari. Ia baru bangun saat perutnya lapar dan kembali tidur setelah perutnya kenyang.
Begitu pula halnya dengan memancing, si Uder terkadang berhari-hari tidak pulang ke rumahnya. Ia sangat bangga jika pulang ke rumah membawa ikan walau hanya satu ekor atau hanya ikan kecil sekalipun. Oleh karena itu, orang-orang kampung memanggilnya Uder Mancing.
Dongeng di atas bertemakan ...
Kehidupan seorang pemalas.
Kegemaran memancing di sungai.
Seorang pembangkang.
Nasihat seorang ibu.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Latihan Bahasa Indonesia ( Huruf Kapital)
Quiz
•
2nd Grade
10 questions
UJI KOMPETENSI I
Quiz
•
1st - 2nd Grade
10 questions
L11-文法
Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
ulangan harian bahasa arab kelas 8
Quiz
•
2nd Grade
12 questions
Review Tema 3
Quiz
•
1st - 2nd Grade
15 questions
Kisi2 PTS 2
Quiz
•
1st - 5th Grade
13 questions
PENGURUSAN KENDERAAN KERAJAAN: PENDAFTARAN
Quiz
•
1st Grade - Professio...
15 questions
미니게임 FSS Korea
Quiz
•
1st - 10th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
