Gaya gravitasi disebut juga...
SOAL GRAVITASI

Quiz
•
Science
•
4th Grade
•
Easy
Anna Qomariyah
Used 18+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gaya otot
Gaya listrik
Gaya magnet
Gaya tarik bumi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Buah yang jatuh dari pohon selalu ke bawah, karena pengaruh gaya.....
Gaya gravitasi
Gaya listrik
Gaya otot
Gaya pegas
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut !
Parasut dipakai sebagai alat penyelamat dalam pesawat jika terjadi kondisi darurat saat terbang.
Orang akan terjun bebas dari pesawat dengan menggunakan parasut. Parasut harus dibuat lebar
dan terbuat dari bahan yang ringan. Hal ini disebabkan karena….
akan lebih banyak dihambat udara sehingga cepat jatuh
akan lebih banyak dihambat udara sehingga seperti melayang-layang di udara terlebih dahulu saat jatuh
akan mendorong ke angkasa dengan mudah
akan mengembang sehingga terlihat lebih indah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Caca membawa batu dan kertas di tangannya. Namun saat Caca melemparkan batu dan kertas pada ketinggian yang sama, ternyata batu akan sampai duluan ke tanah dibandingkan kertas. Hal ini merupakan akibat salah satu faktor yang mempengaruhi gaya gravitasi, yaitu...
bentuk benda
jenis benda
berat benda
ukuran benda
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut !
Seorang astronot yang sedang berada di luar angkasa ternyata tidak bisa berjalan sebagaimana saat di bumi. Astronot berjalan secara melayang di angkasa disebabkan karena ...
tidak adanya gaya magnet
tidak adanya gaya gesek
tidak adanya gaya gravitasi
tidak adanya gaya otot
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut !
Banyak sekali peristiwa alam yang dipengaruhi oleh gaya gravitasi, salah satunya adalah air yang mengalir dari tempat tinggi ke tempat rendah. Hal yang dapat dimanfaatkan oleh manusia dari air yang mengalir akibat gaya gravitasi yaitu....
mencuci pakaian
PLTA
sumber air minum
tempat berenang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Ibu memindahkan meja dengan didorong
(2) Buah kelapa jatuh dari pohonnya
(3) Ani bermain biola
(4) Air hujan jatuh ke bumi
Dari pernyataan di atas, aktivitas yang dipengaruhi oleh gaya gravitasi ditunjukkan oleh nomor....
(1 dan (3)
(1 ) dan (4)
(2) dan (4)
(3) dan (4)
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
IPAS Bab 3 Gaya

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Gaya_Latihan Sumatif2

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Gaya Kelas 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
IPAS Kelas 4 Macam-Macam Gaya

Quiz
•
4th Grade - University
10 questions
SOAL GAYA KELAS 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Gaya Gravitasi Kelas 4B

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Gaya gravitasi

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Gaya Gravitasi Bumi IPAS Kelas 4

Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade