
Distribusi Obat di Rumah Sakit

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Medium
Anggi Halim
Used 13+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
institusi pelayanan kesehatan yang menelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan dan gawat daurat merupakan pengertian dari...
Apotek
Rumah Sakit
Klinik
Puskesmas
Balai Pengobatan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
berdasarkan kepemilikannya,Rumah Sakit dapat dibagi menjadi...
RS Pemerintah dan RS Swasta
RS Pemerintah dan RS Statis
RS Swasta dan RS Bergerak
RS Umum dan RS Khusus
RS Lapangan dan RS Statis
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
RSUP Hasan Sadikin adalah Rumah Sakit milik...
Badan hukum nirlaba
Badan hukum dengan tujuan profit
Pemeintah pusat
Pemerintah Daerah
Perorangan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Rumah sakit yang didirikan di lokasi tertentu dan bersifat sementara selama kondisi darurat dan masa tanggap darurat bencana atau selama pelaksanaan kegiatan tertentu adalah...
RS Umum
RS Khusus
RS Begerak
RS Lapangan
RS Statis
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Rumah sakit yang memberikan pelayanan utama pada satu bidang atau satu jenis penyakit tetentu bedasarkan disiplin ilmu, golongan umur, organ, jenis penyakit adalah...
RS Khusus
RS Umum
RS Pemerintah
RS Swasta
RS Statis
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
RSUD Gunung Jati Kota Cirebon adalah Rumah Sakit...
Khusus milik Pemerintah Pusat
Khusus milik Pemerintah daerah kota Cirebon
Umum milik Pemerintah Daerah Kabupaten Cirebon
Umum milik Pemerintah Pusat
Umum milik Pemerintah Daerah Kota Cirebon
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Klasifikasi Rumah Sakit Umum Kelas B memiliki.....tempat tidur.
paling sedikit 250
paling sedikit 200
paling sedikit 100
paling sedikit 50
paling sedikit 300
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
TTS

Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
CCA Sekolah Minggu

Quiz
•
1st Grade - University
16 questions
Pengetahuan tentang obat

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
BAHASA MELAYU TINGKATAN 2 (TATABAHASA 1)

Quiz
•
1st Grade - University
24 questions
pelayanan farmasi

Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
P'scouts_P3K

Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
karya tulis ilmiah

Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Bab 28 - Keadaan tubuh

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade