Tenaga dari luar bumi berupa pelapukan, pengikisan, erosi, dan sedimentasi disebut......
DT 3 TENAGA EKSOGEN

Quiz
•
Social Studies
•
10th Grade
•
Medium
Devi Sari
Used 7+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Tenaga Endogen
Tenaga Eksogen
Tenaga konveksi
Tenaga intrusi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
proses perombakan batuan menjadi bagian-bagian yang lebih kecil karena faktor iklim, organisme dan reaksi kimia disebut .......
pelapukan
erosi
sedimentasi
pengikisan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Pelapukan fisik adalah ....
pelapukan yang disebabkan oleh perubahan suhu atau iklim
pelapukan yang disebabkan oleh makhluk hidup
pelapukan yang disebabkan oleh tercampurnya batuan dengan zat kimia
pelapukan yang disebabkan oleh pengaruh kehidupan di muka bumi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
pengendapan material-material yang terangkut oleh air di sepanjang aliran sungai disebut sedimentasi ....
fluvial
aeolis
marine
glasial
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
pengendapan hasil material abrasi di sepanjang pantai misalnya bar/gosong pasir dan tombolo merupakan hasil dari sedimen ....
glasial
fluvial
marine
aeolis
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
pada gambar danau tapal kuda (oxbow lake) tersebut, merupakan hasil bentukan tenaga eksogen berupa....
pelapukan
sedimentasi
erosi
pengangkutan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Sedimentasi adalah …
Hancurnya batuan oleh panas matahari
Hasil pengikisan yang dilakukan oleh air
Proses pengendapan material hasil erosi dan korasi
Penangkutan material oleh tenaga air
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
30 questions
GEOGRAFI X

Quiz
•
10th Grade
25 questions
Quiz Siklus Hidrologi dan Geografi

Quiz
•
10th Grade - University
20 questions
Keberagaman Bentuk Muka Bumi Indonesia

Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
FG Geo X Litosfer 2023

Quiz
•
10th Grade
25 questions
latihan soal geografi

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Quiz Geologi dan Vulkanisme

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Latihan PAT IPS kelas 8

Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
SOAL OSN IPS 2024

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Quizizz
10 questions
Chains by Laurie Halse Anderson Chapters 1-3 Quiz

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Character Analysis

Quiz
•
4th Grade
12 questions
Multiplying Fractions

Quiz
•
6th Grade
30 questions
Biology Regents Review #1

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Reading Comprehension

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Types of Credit

Quiz
•
9th - 12th Grade
50 questions
Biology Regents Review: Structure & Function

Quiz
•
9th - 12th Grade