Bacalah deskripsi dibawah ini !
Sahabat Nabi saw. banyak yang menghafal Al Qur’an. Disamping itu setiap kali turun ayat yang di tulis pada media yang sederhana, seperti tulang, batu, pelapah daun kurma, kulit binatang dan lain-lain. Pada masa Khalifah Utsman bin Affan ra. Al Qur’an dikondifikasi dalam bentuk mushaf. Kekuatan Hafalan yeng menjadi satu unsur terpenting dalam menjaga kemurnian dan keauntentikan Al Qur’an.
Hal ini menunjukkan keotentikan Al Qur'an dari sisi …