Soal Review STS Kelas 4

Soal Review STS Kelas 4

4th Grade

34 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

PENDIDIKAN JASMANI

PENDIDIKAN JASMANI

1st - 12th Grade

30 Qs

Latso massa jenis

Latso massa jenis

1st Grade - University

30 Qs

Fisika Genap Kelas XII

Fisika Genap Kelas XII

3rd Grade - University

30 Qs

USAHA DAN ENERGI

USAHA DAN ENERGI

1st - 6th Grade

30 Qs

Medan Magnetik

Medan Magnetik

3rd Grade - University

30 Qs

KSN Tata Surya

KSN Tata Surya

4th - 7th Grade

37 Qs

bab 5 gelombang fizik ting 4 kssm

bab 5 gelombang fizik ting 4 kssm

2nd - 5th Grade

32 Qs

Fisika

Fisika

1st Grade - University

30 Qs

Soal Review STS Kelas 4

Soal Review STS Kelas 4

Assessment

Quiz

Physics

4th Grade

Practice Problem

Easy

Created by

Hagai Pratiwi

Used 2+ times

FREE Resource

AI

Enhance your content in a minute

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

34 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Semula bola ditendang Toni ke arah gawang, namun Dodo dari arah berlawanan menyundul bola sehingga bola berbalik arah. Pada saat itu gaya berpengaruh .…

Mengubah bentuk benda

Mengubah kecepatan benda

Mengubah arah gerak benda

Menyebabkan benda bergerak

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Aweida menarik dan Nobeli mendorong kotak di sebuah ruangan. Kegiatan tersebut yang dilakukan pada benda dalam bentuk tarikan atau dorongan disebut ....

Gaya

Gaya gesekan

Gaya tarik

Gaya dorong

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Saat papan tulis diberikan gaya dorong atau tarik, maka akan terjadi gesekan antara papan tulis dan permukaan lantai dengan arah berlawanan dari benda. Gaya yang digunakan adalah ....

Gaya magnet

Gaya gesek

Gaya gravitasi

Gaya pegas

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Rumah, pohon, sekolah, dan semua benda yang ada di permukaan bumi akan ditarik oleh bumi. Gaya tarik bumi disebut dengan gaya ….

Pegas

Otot

Magnet

Gravitasi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bermain Bersama Di Taman Bermain

Di sebuah taman bermain, anak-anak bermain ayunan, sepeda, dan bola. Wati mendorong ayunan Sari agar bergerak maju. Sementara itu, Koko mengayuh sepeda dengan kuat sehingga bisa melaju lebih cepat. Di sisi lain, Dodo menendang bola hingga melambung ke udara. Semua kegiatan ini menunjukkan bahwa gaya dapat mempengaruhi gerak benda. Gaya bisa berupa tarikan atau dorongan yang menyebabkan benda bergerak, berubah arah, atau berhenti.

Berdasarkan bacaan di atas, gaya yang terjadi pada benda adalah ….

Membuat benda menjadi lebih berat

Mengubah warna benda

Membuat benda bergerak, berubah arah, atau berhenti

Membuat benda menjadi lebih kecil

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Saat Koko mengayuh sepeda lebih kuat, sepeda akan mengalami ….

Bergerak lebih cepat

Tetap diam

Melambat

Mundur

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sepeda yang semula bergerak semakin lama akhirnya berhenti jika tidak terus dikayuh dan direm karena ….

Kehabisan energi

Ada gaya gesek dari jalan

Terlalu ringan

Tertarik ke atas

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?