UH-Komputer Grafis 13032025
Quiz
•
Computers
•
12th Grade
•
Medium
Kartini Kartini
Used 1+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Apa yang dimaksud dengan komputer grafis?
Komputer yang digunakan untuk bermain game
Ilmu yang mempelajari cara membuat dan memanipulasi gambar dengan komputer
Perangkat keras yang digunakan untuk mendesain rumah
Teknik membuat laporan keuangan dengan komputer
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Berikut ini adalah contoh penggunaan komputer grafis dalam kehidupan sehari-hari, kecuali…
Desain logo perusahaan
Pengolahan data dalam spreadsheet
Pembuatan animasi film
Desain poster dan brosur
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Mengapa komputer grafis menjadi bagian penting dalam industri kreatif?
Karena membantu dalam pengolahan dokumen teks
Karena mempercepat proses produksi desain dan visualisasi
Karena dapat menggantikan pekerjaan manusia sepenuhnya
Karena dapat digunakan untuk membuat program komputer
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Grafis raster terdiri dari...
Kumpulan titik-titik warna (pixel)
Garis dan bentuk yang dapat diperbesar tanpa kehilangan kualitas
Data numerik yang diproses komputer
Algoritma pemrograman desain
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Salah satu kelemahan grafis raster adalah...
Tidak dapat diubah ukurannya
Memerlukan banyak memori saat disimpan
Tidak dapat digunakan untuk desain
Hanya bisa digunakan di perangkat tertentu
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Software yang lebih sering digunakan untuk membuat gambar vektor adalah...
Adobe Photoshop
Adobe Ilustrator
Microsoft Word
Paint
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Salah satu kelebihan grafis vektor dibandingkan grafis raster adalah...
Dapat diperbesar tanpa pecah
Memiliki detail yang lebih tinggi
Ukurannya lebih kecil dalam semua kondisi
Tidak bisa diedit setelah dibuat
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PRE TEST PRAKTIK TIK 2024
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Administrasi Server Jaringan
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Ulangan Harian Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas X
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
UH - 01 VII
Quiz
•
1st - 12th Grade
25 questions
Remedial PTS Teori Internet Gateway (NAT)
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Siskomdig Harian
Quiz
•
12th Grade
20 questions
1.5 Kuis Berpikir Komputasi
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Berpikir Komputasional
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
