Pada akhir tahun 1944, Jepang mulai terdesak dalam Perang Asia Pasifik kemudian memberikan janji kemerdekaan kepada Indonesia. Hal ini bertujuan ....
Ujian Mid Semester Ilmu Pengetahuan Sosial

Quiz
•
Social Studies
•
9th Grade
•
Hard
Nyoman Rajin
Used 2+ times
FREE Resource
41 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
meyakinkan sekutu bahwa Jepang telah menyerah
sebagai balas jasa atas perlakuan Jepang terhadap bangsa Indonesia
sebagai pembuktian bahwa Jepang adalah pemimpin, pelindung, dan cahaya Asia
mendapatkan dukungan rakyat Indonesia dalam menghadapi sekutu
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Pernyataan yang sesuai tentang peran tokoh-tokoh dalam peristiwa Proklamasi Kemerdekaan berikut adalah ....
Sutan Syahrir adalah pengetik teks proklamasi kemerdekaan
Sayuti Melik adalah penyumbang pikiran kalimat pertama teks proklamasi kemerdekaan
Sukarni adalah pengusul penantanganan teks proklamasi kemerdekaan Soekarno-Hatta "atas nama bangsa Indonesia"
Achmad Subarjo adalah yang mengusulkan Soekarno Hatta agar secepatnya memproklamasikan kemerdekaan tanpa melalui PPKI
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Penyataan berikut yang sesuai dengan kondisi negara RIS adalah ....
sistem pemerintahan RIS dipegang oleh presiden dan wakil presiden
Ir. Soekarno terpilih sebagai Presiden RIS dan Moh. Hatta sebagai Wakil Presiden
negara berbentuk kesatuan dan meliputi seluruh daerah Indonesia
konstitusi menggunakan Undang-Undang Dasar Sementara (UUDS) tahun 1950
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut! Warga Indonesia dinyatakan memiliki hak dan kewajiban yang sama dalam segala bidang Pendidikan ditekankan pada penanaman semangat patriotisme Dalam bidang kesenian, bermunculan lagu bertemakan nasionalisme Pernyataan di atas merupakan ciri kehidupan masyarakat pada masa ....
demokrasi terpimpin
demokrasi parlementer
orde baru
Kemerdekaan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Faktor penyebab seringnya pergantian kabinet pada Masa Demokrasi Parlementer adalah ....
terdapat pemberontakan-pemberontakan di daerah
partai politik saling berebut pengaruh untuk memegang tampuk kekuasaan
ketegangan antara pemerintah pusat dan pemerintah daerah
pemerintah masih terikat dengan perjanjian Uni Indonesia-Belanda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Masa ketika Indonesia menerapkan suatu sistem pemerintahan dengan seluruh keputusan pemerintah berpusat pada kepala negara disebut ....
Demokrasi liberal
Demokrasi Terpimpin
Demokrasi Pancasila
Demokrasi parlementer
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Dalam pelaksanaan demokrasi terpimpin terjadi penyimpangan-penyimpangan yang tidak sesuai dengan konstitusi negara yaitu UUD 1945. Bentuk-bentuk penyimpangan tersebut adalah sebagai berikut, kecuali ....
Presiden membubarkan Dewan Permusyawaratan Rakyat (DPR) hasil Pemilu 1955 dan menggantinya dengan Dewan Permusyawaratan Rakyat Gotong Royong (DPR-GR)
Presiden menunjuk dan mengangkat langsung anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara (MPRS) yang seharusnya dipilih melalui pemilu
pengangkatan presiden seumur hidup yang seharusnya presiden dipilih setiap lima tahun sekali melalui pemilu
Presiden hanya sebagai lambang kesatuan saja seharusnya ikut bertanggungjawab atas kebijakan pemerintah sebagai kepala negara dan pemerintahan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
40 questions
Pemahaman Orde Lama, Baru, dan Reformasi

Quiz
•
9th Grade
40 questions
Tugas Bab IV 3.4 Kelas IX

Quiz
•
9th Grade
45 questions
Latihan Soal PPKn Kelas 9

Quiz
•
9th Grade
40 questions
PH IV IPS

Quiz
•
9th Grade
40 questions
PAT Kelas IX Tahun Pelajaran 2019-2020

Quiz
•
9th Grade
41 questions
PASAR BEBAS IPS KLS 9 SMT 2

Quiz
•
8th - 9th Grade
40 questions
TRY OUT UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)) IPS

Quiz
•
9th - 12th Grade
41 questions
LATSOA 9

Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Quizizz
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade