LATIHAN ASAJ MATEMATIKA KELAS 6

Quiz
•
Mathematics
•
6th Grade
•
Medium
Standards-aligned
Ela Oktavianti
Used 2+ times
FREE Resource
39 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Dina mempunyai pensil sebanyak 12 kotak. Setiap kotak berisi 36 pensil. Ia membagikan semua pensilnya sama banyak kepada 9 temannya. Banyak pensil yang diterima masing-masing temannya adalah….
15 pensil
39 pensil
48 pensil
57 pensil
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Kelipatan persekutuan terkecil dari 20, 36, dan 48 adalah….
1.080
720
540
4
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Alvin mengunjungi perpustakaan setiap 3 hari sekali dan Zury setiap 4 hari sekali. Jika tanggal 20 Mei mereka mengunjungi perpustakaan, mereka akan ke perpustakaan secara bersamaan lagi pada tanggal….
24 Mei
27 Mei
1 Juni
2 Juni
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
FPB dari bilangan 24, 48, dan 60 adalah ….
2.160
24
12
4
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Pak Andi membagikan bantuan kepada tetangganya berupa 120 kantong beras, 60 kantong minyak goreng, dan 75 kantong gula pasir. Jika setiap orang menerima bantuan sama banyak, maka tetangga terbanyak yang mendapat bantuan tersebut adalah….
30 orang
25 orang
20 orang
15 orang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Rasio siswa laki-laki dan perempuan di kelas adalah 3:5. Jika jumlah seluruh siswa 40 orang, maka jumlah siswa perempuan adalah ….
15
20
25
30
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Jika 4 liter air digunakan untuk 2 tanaman, maka berapa liter air yang dibutuhkan untuk 5 tanaman agar rasionya tetap?
6
8
18
10
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
35 questions
TO Matematika

Quiz
•
6th Grade
35 questions
Quiz Matematika Dasar

Quiz
•
6th Grade
38 questions
ASESMEN MADRASAH MIT AS SALAM AMBON TA.2023/2024

Quiz
•
6th Grade
40 questions
SAS 2 KURMER MTK

Quiz
•
6th Grade
35 questions
ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER (ASAS) 2024/2025

Quiz
•
6th Grade
40 questions
SOAL SUMATIF AKHIR SEMESTER 1

Quiz
•
6th Grade
36 questions
LATIHAN PSKA MATEMATIKA

Quiz
•
6th Grade
36 questions
ASAS MATEMATIKA KELAS VI HEBIST

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade