
Management and Business Concepts Worksheet
Quiz
•
Education
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Fitri Alifah
Used 4+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Manajemen adalah istilah yang sudah tidak asing lagi. Umumnya, manajemen adalah istilah yang berkaitan dengan organisasi, perusahaan atau badan usaha. Secara umum, manajemen adalah sebuah proses yang dilakukan seseorang dalam mengatur kegiatan yang dikerjakan individu atau kelompok. Sistem atau manajemen harus dilakukan untuk memenuhi target yang akan dicapai oleh individu atau kelompok tersebut dalam sebuah kerjasama dengan mengoptimalkan sumber daya yang ada. Mengajak teman atau orang lain dalam penyelesaian tugas kelompok merupakan contoh dari fungsi manajemen…
Planning
Organizing
Actuating
Reporting
Budgeting
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pekerjaan adalah serangkaian aktivitas atau tugas yang dilakukan untuk mencapai tujuan tertentu atau menyelesaikan tanggung jawab tertentu. Setelah tugas atau pekerjaan selesai dikerjakan maka akan dilanjutkan dengan perumusan kesimpulan untuk dilaporkan atau dipresentasikan. Hal tersebut bertujuan untuk menciptakan suatu proses yang teratur dan sistematis dalam membandingkan hasil yang dicapai dengan tolak ukur atau kriteria yang telah ditetapkan kemudian dibuat suatu kesimpulan dan penyusunan saran pada setiap tahap dari pelaksanaan program. Maka tindakan ini merupakan fungsi manajemen ...
Actuating
Coordinating
Controlling
Reporting
Communicating
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tempat kerja yang digunakan setiap hari akan terasa lebih nyaman apabila terlihat bersih dan rapi. Tempat kerja merupakan lokasi atau lingkungan di mana seseorang melakukan pekerjaan atau aktivitas professional. Seperti penerapan meja yang bersih dan rapi akan mendukung langkah pengamanan data dan informasi instansi. Dalam hal ini, dikenal dengan istilah clean desk policy. Clean desk policy adalah langkah pengamanan data dan informasi dengan menyimpan seluruh informasi yang bersifat sensitif dan rahasia dengan baik. Seluruh berkas yang dianggap penting dapat disimpan dalam laci dan ditutup dengan rapat. Tempat kerja seperti itu dapat diartikan dalam definisi kantor secara…
Dinamis
Statis
Nyata
Online
Dalam arti sempit
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika dalam pelayanan informasi dilakukan secara terpusat atau terdapat bagian tersendiri, sedangkan untuk pelayanan bidang pemasaran, perdagangan, keuangan dan kepegawaian ada pada bagiannya masing - masing. Pelayanan bisa diberikan dalam berbagai bentuk dan oleh berbagai jenis organisasi atau individu, termasuk pemerintah, perusahaan, dan lembaga non-profit. Dampak yang ditimbulkan antara lain dapat melayani kebutuhan - kebutuhan khusus bagi unit - unit yang bersangkutan, penumpukan pekerjaan dapat di hindari, memerlukan biaya cukup besar karena keperluan alat lebih banyak. Berdasarkan uraian tersebut, maka organisasi tersebut menganut pada asas …
Sentralisasi
Desentralisasi
Dekonsentrasi
Dekosentralisasi
Deviasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
K3 adalah suatu upaya guna mengembangkan kerja sama, saling pengertian, dan partisipasi efektif dari pengusaha atau pengurus dan tenaga kerja dalam tempat-tempat kerja untuk melaksanakan tugas dan kewajiban bersama di bidang kesehatan dan keselamatan kerja dalam rangka melancarkan usaha produksi. Penerapan K3 memberikan berbagai manfaat bagi karyawan, perusahaan, dan masyarakat. Ketersediaan dokter dalam sebuah perusahaan merupakan salah satu bentuk program K3 untuk mewujudkan kinerja yang lebih baik dan aman bagi karyawan. Program tersebut merupakan standar K3 perkantoran …
Keselamatan kerja
Kesehatan kerja
Kesehatan lingkungan hidup
Kesehatan lingkungan kantor
Ergonomik kantor
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Setiap kali kita akan bekerja atau melakukan aktivitas atau tugas tertentu untuk mencapai hasil atau tujuan yang diinginkan, maka tempat kerja harus dicek dan dibersihkan salah satunya memisahkan barang yang masih dipakai dan yang tidak dipakai untuk selanjutnya yang tidak terpakai dan harus disingkirkan kita buang atau disimpan. Hal tersebut dilakukan dengan cara membedakan antara item yang diperlukan dengan yang tidak diperlukan dan selanjutnya menyisihkan item yang tidak diperlukan tersebut. Langkah ini dapat dilakukan dengan cara mengeluarkan semua sampah/benda yang tidak diperlukan dari lingkungan kerja. Perilaku seperti itu termasuk prinsip 5R …
Rapi
Ringkas
Rawat
Resik
Rajin
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perkembangan revolusi industry ditandai dengan diproduksinya mobil dengan system ban berjalan dan berdampak pada kondisi militer yang perang dunia II. Hasil dari penemuan terkait dengan roda berjalan untuk meningkatkan output barang yang diproduksi oleh pabrik. Selain itu, perubahan sistem pada pekerja juga dilakukan untuk mempercepat proses produksi. Tidak ada lagi satu tukang yang menyelesaikan satu mobil dari awal hingga akhir. Para tukang yang tadinya mengerjakan banyak tugas bertansformasi menjadi spesialis dan hanya mengurus satu bagian saja, misalnya memasang ban termasuk peiode pada tahapan …
Revolusi industry 1.0
Revolusi industry 2.0
Revolusi industry 3.0
Revolusi industry 4.0
Revolusi industry 5.0
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
X - PSAS Pancasila
Quiz
•
10th Grade
25 questions
PAT ROBOTIC Elektronika Dasar 2019-2020
Quiz
•
KG - Professional Dev...
25 questions
PTS II Bahasa Indonesia TP 2023-2024
Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
KUIS BAHASA INDONESIA CERIA
Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
SOAL ASESSMEN KELAS X
Quiz
•
10th Grade
25 questions
KATA ADJEKTIF TING 2 KSSM
Quiz
•
7th - 11th Grade
25 questions
Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman dan terjamin
Quiz
•
10th Grade
25 questions
Ulangan Harian 1 Bahasa Indonesia
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
