PAI 6
Quiz
•
Religious Studies
•
12th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Ade Bunyamin
Used 174+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Allah adalah Pemilik dan Raja seluruh alam. Kekuasaannya meliputi seluruh yang ada di langit dan di bumi.
Al-Asma al-Husna yang sesuai dengan pernyataan di atas adalah ….
as-Salam
al-Quddus
al-Malik
al-Wahhab
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
1) Mengakui bahwa Allah Swt. yang wajib disembah dan Nabi Muhammad saw., utusan-Nya.
2) Meyakini bahwa tidak ada yang dapat memberikan keselamatan selain Allah Swt.
3) Mengakui bahwa Allah Swt. Pemberi nikmat dan Nabi Muhammad saw., sebagai teladan.
4) Meyakini bahwa Allah Swt. yang menciptakan alam semesta dan isinya.
Makna dua kalimat syahadat yang tepat ditunjukkan pada nomor ….
4
3
2
1
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
(1) Arif tidak menyontek ketika ulangan.
(2) Seorang ayah bertindak adil terhadap semua anaknya.
(3) Setiap makhluk yang bernyawa akan menghadapi kematian
(4) Saat kiamat tiba, semua makhluk binasa, hanya Allah Swt. yang hidup kekal.
Penerapan al-Asma al-Husna al-Mumit ditunjukkan pada nomor ....
1
2
3
4
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut!
1) Mengerjakan tugas sekolah tepat waktu.
2) Membaca al-Qur’an setiap hari.
3) Mencari rezeki setiap hari dengan cara halal,
4) Mengikuti kegiatan mengaji di sekolah.
Perilaku yang mencerminkan iman kepada kitab Allah Swt. terdapat pada nomor ….
1) dan 2)
1) dan 3)
2) dan 3)
2) dan 4)
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Malaikat diciptakan Allah dari nur atau cahaya. Malaikat melaksanakan tugas dengan taat dan patuh. Malaikat yang bertugas menurunkan hujan dan membagi rezeki adalah ....
Jibril
Mikail
Israfil
Izrail
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kisah berikut!
Nabi Ibrahim, a.s., sangat menyayangi putranya, Ismail, a.s. Namun kecintaannya kepada Allah Swt., lebih besar. Ketika Allah memerintahkan untuk mengorbankan Ismail, Nabi Ibrahim, a.s., segera melaksanakan.
Sifat yang sesuai dengan kisah di atas adalah ....
percaya dirI
rela berkorban
teguh pendirian
rendah hati
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
(1) Setiap manusia dianjurkan untuk berbuat baik, karena sekecil apapun kebaikan pasti ada balasannya.
(2) Hanya Allah tempat bergantung dan memohon bagi seluruh makhluk-Nya.
(3) Manusia, hewan, dan tumbuhan akan binasa, kecuali Allah SWT.
(4) Menjadikan Allah SWT. sebagai tempat meminta yang utama dalam semua keinginan kita yang baik.
(5) Segala peristiwa yang terjadi di dunia ini adalah ketentuan Allah SWT.
Penjelasan al-Asma al-Husna as-Samad ditunjukkan pada nomor ....
(1) dan (2)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (5)
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Misdinar Paskalis - Alat-Alat Liturgi
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
Kisah Keteladanan Nabi Yusuf as dan Nabi Syu'aib as
Quiz
•
KG - 12th Grade
15 questions
Pesan-trend Ramadhan Hari Ke-2
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
USUL AL- DIN - T1 - BAB TAUHID - PELAJARAN 2 : ILMU TAUHID
Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Pendidikan Islam Tingkatan 2
Quiz
•
1st Grade - University
15 questions
KUIZ CELIK RAMADAN
Quiz
•
3rd Grade - University
12 questions
Sejarah Kebudayaan Islam
Quiz
•
12th Grade
10 questions
asmaul husna tahn 1
Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Religious Studies
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
15 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
55 questions
CHS Holiday Trivia
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
christmas facts
Lesson
•
5th - 12th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th - 12th Grade
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade
