Makna dari simboI padi dan kapas pada sila kelima Pancasila adalah ….
PKn kelas 6

Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Hard
MARS ENTERTAIMENT
Used 8+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Melambangkan tumbuhan yang tumbuh subur di Indonesia
Melambangkan kebutuhan pokok masyarakat Indonesia
Melambangkan keragaman budaya dan bahasa
Melambangkan bangsa Indonesia yang memiliki budaya gotong royong
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh kegiatan yang sesuai dengan sila ke lima Pancasila di samping adalah …
ikut memberikan sumbangan kepada korban bencana alam
berdiskusi membahas masalah-masalah di sekitar lingkungan
melakukan kegiatan penghijauan lahan gundul
melaksanakan upacara bendera setiap besar nasional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang termasuk kewajiban siswa di sekolah adalah … .
memelihara kebersihan kelas dan halaman sekolah
menggunakan fasilitas yang ada di sekolah
meminjam buku-buku di perpustakaan
mendapat pendidikan dan bimbingan dari guru
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan di bawah ini!
1) Ikut bertanggung jawab atas kebersihan, keamanan, ketertiban sekolah
2) Menghormati guru dan saling menghargai antar sesama murid.
3) Menggunakan fasilitas yang tersedia di sekolah
Memakai pakaian seragam sekolah sesuai dengan hari yang telah ditentukan.
Pernyataan di atas yang termasuk kewajiban peserta didik adalah … .
1, 2, dan 3
1, 3, dan 4
2, 3, dan 4
1, 2, dan 4
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan ilustrasi di bawah ini!
Saat pulang bermain Rudi melihat ayahnya sedang sibuk merapikan kamar. Ayah kelihatan kesulitan ketika akan memindahkan meja di kamar. Tanpa menunggu perintah, Rudi langsung membantu ayah memindahkan meja.
Ilustrasi di atas menunjukkan pelaksanaan … .
hak di rumah
kewajiban di rumah
hak di masyarakat
kewajiban di masyarakat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
(1) Ade suka menari dan Lia suka menyanyi
(2) Vina beragama Budha dan Alif beragama Islam
(3) Dika suka menggambar dan Roni suka olahraga
Rian berambut lurus dan Vino berambut keriting
Pernyataan yang menunjukkan keberagaman kegemaran adalah … .
(1) dan (3)
(1) dan (4)
(2) dan (3)
(3) dan (4)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan ilustrasi di bawah ini!
Pada malam puncak peringatan hari kemerdekaan negara Republik Indonesia di balai desa, warga desa akan menampilkan tari tradisional. Made yang berasal dari Bali akan menampilkan tari Pendet. Lilis yang berasal dari Bandung akan menari tari Jaipong.
Berdasarkan ilustrasi di atas, bentuk keberagaman yang dimanfaatkan dalam cerita tersebut adalah … .
keberagaman keterampilan dan bakat
keberagaman agama dan suku bangsa
keberagaman ciri fisik dan bahasa
keberagaman adat istiadat dan agama
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
UH TEKS EKSPOSISI

Quiz
•
1st - 12th Grade
25 questions
Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD

Quiz
•
6th Grade
25 questions
TATA HIDANG (KUIS 1)

Quiz
•
1st - 10th Grade
25 questions
PTS PPKn Semester 2

Quiz
•
6th Grade
25 questions
KELAS 6 TEMA 5 SDN Tambakan

Quiz
•
6th Grade
25 questions
PAT TEMA 7

Quiz
•
6th Grade
25 questions
LATIHAN 1 B. INDO KELAS 6

Quiz
•
6th Grade
25 questions
TRY OUT IPS MI BRAWIJAYA

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade