
Home learning B.Indo Paket A

Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Easy
Wirawan Yagus
Used 4+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Peringatan Sumpah Pemuda Ke-88 berbasis pada seni dan budaya. Pemerintah akan menyuguhkan pergelaran bertajuk Nusantara Berdendang di halaman Istana Merdeka, Jakarta untuk masyarakat. Acara tersebut dikemas sedemikian rupa sehingga mampu mencerminkan keragaman budaya Indonesia.
Makna kata menyuguhkan pada teks tersebut adalah ...
Memamerkan
Menghidangkan
Mempertunjukkan
Mendemontrasikan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Peringatan Sumpah Pemuda Ke-88 berbasis pada seni dan budaya. Pemerintah akan menyuguhkan pergelaran bertajuk Nusantara Berdendang di halaman Istana Merdeka, Jakarta untuk masyarakat. Acara tersebut dikemas sedemikian rupa sehingga mampu mencerminkan keragaman budaya Indonesia.
Pertanyaan yang jawabannya terdapat pada teks di atas adalah …
Bagaimana jalan cerita kegiatan tersebut?
Di mana pergelaran Nusantara Berdendang?
Siapa pencetus kegiatan pergelaran tersebut?
Pukul berapa kegiatan pergelaran itu berakhir?
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Aku langsung dilarikan ke puskesmas kecamatan. Seragam cokelat Pramuka yang melingkupi tubuhku disingkirkan entah kemana oleh mantri. Tidak pernah terlintas di pikiranku untuk meminta kepada Ayah agar menggantinya setelah itu. Dari yang aku dengar selama hampir sebulan tidak masuk sekolah, beberapa kali Tono terpaksa membolos di hari Jumat dan Sabtu karena belum mampu membeli gantinya.
”Salahmu sendiri, tidak minta ganti,” kataku selesai kami mengingat kejadian itu.
”Mengajakmu saja sudah sebuah kesalahan. Aku takut ayahmu bertambah marah nantinya. Ayahku tidak mau mempermasalahkan tamparan ayahmu, apalagi seragam itu. Dia lebih memilih membelikan yang baru walaupun harus menunggu beberapa minggu,” jawab Tono.
Kami tertawa. Tertawa dan tertawa seakan-akan seluruh rentetan kejadian yang akhirnya menjadi pengingat abadi persahabatan kami itu bukanlah sebuah kejadian meloloskan diri dari maut karena waktu telah menghapus semua kengeriannya. Mengenang kejadian masa lalu duduk di amben ditemani kopi dan rebus singkong. Sinar teplok temaram, di rumahnya yang masih sama seperti 15 tahun yang lalu.
Makna kata teplok pada teks tersebut adalah …
lampu tempel yang bersumbu dan menggunakan bahan bakar minyak tanah
lampu listrik yang sengaja dibuat tidak terang supaya menghemat
lampu listrik yang wattnya sangat kecil sehingga nyaris redup
lampu untuk mencari jangkrik di sawah saat musim panen
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Aku langsung dilarikan ke puskesmas kecamatan. Seragam cokelat Pramuka yang menutupi tubuhku disingkirkan entah kemana oleh mantri. Tidak pernah terlintas di pikiranku untuk meminta kepada Ayah agar menggantinya setelah itu. Dari yang aku dengar selama hampir sebulan tidak masuk sekolah, beberapa kali Tono terpaksa membolos di hari Jumat dan Sabtu karena belum mampu membeli gantinya.
”Salahmu sendiri, tidak minta ganti,” kataku selesai kami mengingat kejadian itu.
”Mengajakmu saja sudah sebuah kesalahan. Aku takut ayahmu bertambah marah nantinya. Ayahku tidak mau mempermasalahkan tamparan ayahmu, apalagi seragam itu. Dia lebih memilih membelikan yang baru walaupun harus menunggu beberapa minggu,” jawab Tono.
Kami tertawa. Tertawa dan tertawa seakan-akan seluruh rentetan kejadian yang akhirnya menjadi pengingat abadi persahabatan kami itu bukanlah sebuah kejadian meloloskan diri dari maut karena waktu telah menghapus semua kengeriannya. Mengenang kejadian masa lalu duduk di amben ditemani kopi dan rebus singkong. Sinar teplok temaram, di rumahnya yang masih sama seperti 15 tahun yang lalu.
Watak tokoh Tono pada teks tersebut adalah ….
Jujur dan taat
Jujur dan apa adanya
Percaya diri dan setia kawan
Tanggung jawab dan setia kawan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Aku langsung dilarikan ke puskesmas kecamatan. Seragam cokelat Pramuka yang menutupi tubuhku disingkirkan entah kemana oleh mantri. Tidak pernah terlintas di pikiranku untuk meminta kepada Ayah agar menggantinya setelah itu. Dari yang aku dengar selama hampir sebulan tidak masuk sekolah, beberapa kali Tono terpaksa membolos di hari Jumat dan Sabtu karena belum mampu membeli gantinya.
”Salahmu sendiri, tidak minta ganti,” kataku selesai kami mengingat kejadian itu.
”Mengajakmu saja sudah sebuah kesalahan. Aku takut ayahmu bertambah marah nantinya. Ayahku tidak mau mempermasalahkan tamparan ayahmu, apalagi seragam itu. Dia lebih memilih membelikan yang baru walaupun harus menunggu beberapa minggu,” jawab Tono.
Kami tertawa. Tertawa dan tertawa seakan-akan seluruh rentetan kejadian yang akhirnya menjadi pengingat abadi persahabatan kami itu bukanlah sebuah kejadian meloloskan diri dari maut karena waktu telah menghapus semua kengeriannya. Mengenang kejadian masa lalu duduk di amben ditemani kopi dan rebus singkong. Sinar teplok temaram, di rumahnya yang masih sama seperti 15 tahun yang lalu.
Latar waktu pada kutipan cerita tersebut adalah ....
Malam
Pagi
Siang
Sore
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
… Kura-kura lalu meminta bantuan kepada monyet. “Maukah kau membantuku memetik buah pisang ini?” tanya kura-kura.
“Aku bersedia, tetapi buah pisang itu nanti dibagi dua,” jawab monyet. “Baik!” jawab kura- kura. Monyet lalu memanjat pohon pisang kura-kura. Bau harum buah pisang menggoda selera monyet. Ia lupa akan janjinya.
Kura-kura menunggu di bawah pohon pisang. “Nyet, Nyet, mana pisang bagianku?” teriak kura-kura. “Sebiji pun tidak ada,” jawab monyet rakus. “Nyet, ini pohon pisangku!” rengek kura-kura hampir menangis.
“Salah sendiri mengapa tidak bisa memanjat pohon?” ejek monyet.
Kura-kura raut wajahnya memerah, ia mulai menangis. Hatinya sedih bercampur marah. Ia lalu menggoyang-goyang pohon pisang itu. Tiba-tiba.... bruk! Pohon pisang itu tumbang. Monyet itu jatuh. Dia mengerang kesakitan. Tubuhnya tertimpa batang pohon pisang. “Ampun kura-kura, tolong aku! Aku menyesal…,” kata monyet.
Tetapi, kura-kura sudah berlalu. Ia mencari sahabat baru.
Makna simbol wajahnya merah pada cerita tersebut adalah ....
Malu
Marah
Terharu
Senang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
… Kura-kura lalu meminta bantuan kepada monyet. “Maukah kau membantuku memetik buah pisang ini?” tanya kura-kura.
“Aku bersedia, tetapi buah pisang itu nanti dibagi dua,” jawab monyet. “Baik!” jawab kura- kura. Monyet lalu memanjat pohon pisang kura-kura. Bau harum buah pisang menggoda selera monyet. Ia lupa akan janjinya.
Kura-kura menunggu di bawah pohon pisang. “Nyet, Nyet, mana pisang bagianku?” teriak kura-kura. “Sebiji pun tidak ada,” jawab monyet rakus. “Nyet, ini pohon pisangku!” rengek kura-kura hampir menangis.
“Salah sendiri mengapa tidak bisa memanjat pohon?” ejek monyet.
Kura-kura raut wajahnya memerah, ia mulai menangis. Hatinya sedih bercampur marah. Ia lalu menggoyang-goyang pohon pisang itu. Tiba-tiba.... bruk! Pohon pisang itu tumbang. Monyet itu jatuh. Dia mengerang kesakitan. Tubuhnya tertimpa batang pohon pisang. “Ampun kura-kura, tolong aku! Aku menyesal…,” kata monyet.
Tetapi, kura-kura sudah berlalu. Ia mencari sahabat baru.
Apa nilai moral yang terkandung dalam cerita tersebut ....
Memberi contoh yang baik
Bekerjalah selagi mampu
Bila berjanji harus ditepati
Jangan memaksakan kehendak
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Bahasa Indinesia

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Bahasa Indonesia

Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Kelas 6 Tema 2 Subtema 1 IPA

Quiz
•
6th Grade
17 questions
TEKA TEKI

Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
Evaluasi tema 1

Quiz
•
6th Grade
20 questions
LES"PINTER BERSAMA"

Quiz
•
6th Grade
20 questions
PPKn (Hak, Kewajiban, dan Tanggung Jawab)

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Evaluasi Bahasa Indonesia

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade