Kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

Kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

University

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Soal Harian 1 PPKn genap th 2020

Soal Harian 1 PPKn genap th 2020

12th Grade - University

15 Qs

GOTONG ROYONG

GOTONG ROYONG

University

10 Qs

Keberagaman di Indonesia

Keberagaman di Indonesia

12th Grade - University

13 Qs

Pengayaan Soal PPKN, PC, SKB 14 Jakarta

Pengayaan Soal PPKN, PC, SKB 14 Jakarta

University

10 Qs

pendidikan moral tingkatan 4-2

pendidikan moral tingkatan 4-2

1st Grade - University

10 Qs

Latihan soal SAS PKN

Latihan soal SAS PKN

2nd Grade - University

15 Qs

Quiz Kelas XII bab 2 Pancasila dalam Kehidupan Global

Quiz Kelas XII bab 2 Pancasila dalam Kehidupan Global

12th Grade - University

15 Qs

Toleransi

Toleransi

University

10 Qs

Kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

Kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan

Assessment

Quiz

Moral Science

University

Hard

Created by

Dewi Sugiarti

Used 61+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Apa yang dimaksud dengan kerjasama?

Kerjasama adalah suatu usaha yang dilakukan bersama-sama tanpa ada paksaan dari pihak manapun

Kerjasama adalah suatu usaha yang dilakukan secara sukarela oleh dua orang atau lebih sesuai dengan batas kemampuannya masing-masing.

Kerjasama merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk memperoleh tujuan masing-masing

Kerjasama merupakan kegiatan yang dilakukan bersama sesuai dengan keinginan masing-masing anggotanya

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Apa tujuan dari dilaksanakannya kerja sama antarumat beragama?

Untuk menjalin rasa saling menghormati dan menghargai setiap pemeluk agama. Serta menjamin kebebasan setiap orang untuk memilih dan melaksanakan agama sesuai dengan keyakinannya.

Untuk saling menghormati dan menghargai pemeluk agama yang sama. Serta melindungi kebebasan setiap orang untuk tidak memilih dan melaksanakan agama sesuai dengan keyakinannya.

Untuk menjalin rasa saling menghormati dan menghargai setiap pemeluk agama. Serta membatasi kebebasan setiap orang untuk memilih dan melaksanakan agama sesuai dengan keyakinannya.

Untuk saling menghormati dan menghargai pemeluk agama yang sama. Serta membatasi kepentingan setiap orang untuk memilih dan melaksanakan agama sesuai dengan keyakinannya.

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Mengapa sifat kerja sama telah lama berakar dalam budaya masyarakat Indonesia?

Wujud Kerjasama adalah gotong royong ada dalam kebiasaan masyarakat Indonesia & merupakan pondasi bangsa Indonesia yg secara sukarela menolong kesulitan sesama & mengerjakan suatu kegiatan secara bersama-sama untuk mencapai tujuan

Kerja sama telah lama berakar dalam budaya masyarakat Indonesia karena merupakan kepribadian bangsa Indonesia yang secara sukarela menolong kesulitan sesama dan mengerjakan suatu kegiatan secara bersama-sama untuk tujuan bersama

Wujud kerja sama yaitu gotong royong merupakan budaya dan kebiasaan masyarakat Indonesia, dan secara sukarela membuat kesulitan sesama dan mengerjakan suatu kegiatan secara bersama-sama untuk mencapai tujuan

Kerja sama telah lama ada dalam budaya Indonesia dan merupakan pondasi bangsa Indonesia yang secara sukarela menolong kesulitan sesama dan mengerjakan suatu kegiatan secara bersama-sama untuk mencapai tujuan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Media Image

Perhatikan gambar berikut ini !




Berdasarkan gambar di atas dapat disimpulkan arti penting kerja sama dalam kehidupan bermasyarakat adalah …..

mendorong timbulnya semangat chauvinisme

memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa

meringankan beban orang di sekitar kita

meningkatkan kesejahteraan setiap warganya

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

subak adalah nama lain gotong royong dalam bahasa

Jawa

Minahasa

Palembang

Bali

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Kerja sama dalam kehidupan sosial politik adalah kerja sama yang dilakukan untuk mencapai kesepakatan. Hal ini tercantum dalam...

Piagam Jakarta

Sila ketiga pancasila

Sila keempat pancasila

Batang tubuh UUD 1945

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Wujud kerja sama dalam kehidupan ekonomi sebagai keterlibatan rakyat dalam pembangunan adalah ...

membangun hotel

aktif membayar pajak

melakukan kegiatan industri

menjalankan kegiatan perdagangan

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?