
Latihan 2

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Medium

Iis Wibawanti
Used 17+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dibawah ini yang bukan ciri kerja keras adalah….
Semangat meraih keinginan
Tidak mengenal waktu dan kesulitan yang dihadapi
Mabuk kerja
Enggan kerja lembur
Memanfaat waktu secara optimal
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu pekerjaan yang dapat diselesaikan tepat waktu sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan disebut ....
Tepat
Efisien
Efektif
Selamat
Hemat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu syarat menjadi wirausahawan yang baik dan sukses adalah…..
Berfikir luas
Berpikir baik
Berpikir sederhana
Berpikir sempit
Bersifat konsumtif
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang bukan salah satu penyebab gagalnya seorang pelaku bisnis dalam menjalankan usaha adalah....
Kurang modal
Manager tidak kompeten
Lokasi kurang strategis
Pemasaran kurang
Kemampuan leadership
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang bukan tujuan yang hendak dicapai dalam menerapkan sikap dan perilaku kerja prestatif adalah….
Tidak terlalu ambisius dalam kemajuan
Penampilan yang baik
Mau bekerja keras
Pandai membuat keputusan
Bekerjasama dengan orang lain
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang termasuk ketrampilan dasar yang harus dimiliki seorang wirausahawan adalah....
ketrampilan melakukan teknis tertentu
ketrampilan teknik
ketrampilan bekerjasama dengan orang lain
ketrampilan mengkoordinasi kegiatan usaha
ketrampilan mengelola usaha
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang bukan cirri seorang wirausaha adalah……
Orang yang menciptakan barang baru
Orang yang siap menanggung resiko
Orang yang kreaktif terhadap keseimbangan yang terjadi dipasar
Orang yang selalu melihat peluang
Orang yang selalu pesimis
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
6 questions
ASESMEN AWAL P5RA TEMA KEWIRAUSAHAAN

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PPKN TEMA 5 KELAS 6

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Media Promosi

Quiz
•
12th Grade - University
5 questions
asessment awal mata pelajaran projek kreatif dan kewirausahaan

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Quiz P5 FASE F

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Kerajinan Berdasarkan Kebutuhan Pasar Global

Quiz
•
12th Grade
11 questions
KEWIRAUSAHAAN

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
UH KD 3.1 XII PKWU

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade