Tabung ini hampa udara (vakum), digunakan untuk menampung darah jika akan digunakan dalam pemeriksaan darah lengkap. Biasanya menampung darah vena sebanyak 3 ml. memiliki berbagai warna tutup. Ada yang mengandung antikoagulan dan ada yang tidak sesuai dengan kebutuhan.
Jika tutupnya berwarna lavender/ungu apa jenis antikoagulan yang digunakan?