SOAL PAS SEMESTER GENAP KELAS 11

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Hard
nober spasgan
Used 46+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu fungsi keluarga menurut iman Kristen bahwa keluarga sebagai Lembaga Pendidikan utama dan pertama, karna belum ada yang mendahului dan mengungguli perannya dalam Pendidikan. Fungsi tersebut dipaparkan dalam, …..
Kejadian 2:24
1 Korintus 11:3
Yohanes 2:1-11
Ulangan 6:4-6
Efesus 5:22
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kelompok yang terdiri dari ayah, ibu dan anak-anak disebut, …..
Conjugal family
Consanguine family
Extanded family
Whole family
Complex family
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berkat Tuhan juga akan diterima oleh keluarga Kristen pada masa kini yang tetap setia berpedoman dan berpegang pada Tuhan, seperti ucapan berkat yang ditulis dalam, …
Kejadian 24:1
Efesus 1:7
Efesus 4:17-20
2 Samuel 6:11
Bilangan 6:24-26
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Setiap anggota keluarga memiliki kewajiban dan hak yang berbeda satu dengan yang lainnya hak yang diperoleh seorang anak dalam keluarga adalah hak…
Mengeluarkan pendapat
Mendapat rumah warisan
Mendapat bagian harta warisan
Mendapat perlindungan
Kesempatan hidup
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Setelah sebuah keluarga terbentuk, anggota keluarga memiliki tugas masing-masing. Suatu pekerjaan yang harus dilakukan dalam kehidupan keluarga inilah yang disebut sebagai fungsi. Fungsi yang berhubungan dengan kasih saying, keintiman, perhatian dan rasa aman yang tercipta dalam keluarga merupakan fungsi dari, …..
Fungsi biologis
Fungsi sosialisasi
Fungsi edukatif
Fungsi afeksi
Fungsi religious
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Keluarga berperan sebagai pusat pembentukan kepribadian anggota keluarga secara menyeluruh, yang mencakup, …..
Sosial, afeksi, edukatif, religious
Biologis, protektif, rekreatif, ekonomis
Spiritual, social, mental, fisik
Status, ekonomis, biologis, social
Ekonomis, afektif, spiritual, protektif
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sepasang suami istri tidak diperbolehkan bercerai ataupun diceraikan oleh manusia karena setiap suami istri yang telah dipersatukan oleh Tuhan hanya maut yang memisahkan hal ini merupakan ajaran dalam firman Tuhan…
Lukas 6 : 12
Kejadian 3 : 15
Matius 28 : 19
Matius 19 : 6
Kejadian 2 : 21
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
pendidikan islam spm percubaan johor

Quiz
•
12th Grade
40 questions
IPAS CP 1 dan 2 Grade 2

Quiz
•
2nd Grade - University
40 questions
Penilaian Sumatif Ilmu Pengetahuan Sosial

Quiz
•
7th Grade - University
35 questions
ASESMEN MADRASAH FIQIH-TP- 2024/2025

Quiz
•
12th Grade
40 questions
Asesmen Akhir Semester 1 P. Pancasila

Quiz
•
6th Grade - University
45 questions
SAT PKN kelas 11

Quiz
•
11th Grade - University
45 questions
SOAL UAS MAPEL PAI KLS 9

Quiz
•
12th Grade
43 questions
2. Sosiologi_X.2

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
6 questions
Rule of Law

Quiz
•
6th - 12th Grade
15 questions
ACT Math Practice Test

Quiz
•
9th - 12th Grade
18 questions
Hispanic Heritage Month

Quiz
•
KG - 12th Grade
28 questions
Ser vs estar

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Would you rather...

Quiz
•
KG - University
13 questions
BizInnovator Startup - Experience and Overview

Quiz
•
9th - 12th Grade