Lempar Cakram Kelas 9
Quiz
•
Physical Ed
•
9th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Wildan Rahadian
Used 136+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang merupakan nomor lempar/tolak dalam cabang olahraga atletik pada perlombaan resmi adalah …..
lempar lembing, tolak peluru, lempar cakram, tolak martil
lempar lembing, tolak peluru, lempar cakram, lontar martil
lempar lembing, lempar peluru, lempar cakram, lontar martil
lempar lembing, lempar peluru, lempar cakram, lempar torpedo
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ukuran cakram pada perlombaan resmi adalah ….
2 kg dengan garis tengah: 219-221 mm (putra) dan 1 kg dengan garis tengah: 180-182 mm (putri)
2 kg dengan garis tengah: 219-221 mm (putra) dan 1,5 kg dengan garis tengah: 180-182 mm (putri)
1,5 kg dengan garis tengah: 219-221 mm (putra) dan 1 kg dengan garis tengah: 180-182 mm (putri)
2,5 kg dengan garis tengah: 219-221 mm (putra) dan 1,5 kg dengan garis tengah: 180-182 mm (putri)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Besarnya sudut sektor lemparan dalam perlombaan resmi lempar cakram adalah ….
30 derajat
35 derajat
40 derajat
45 derajat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar tersebut merupakan cara memegang cakram ….
bagi yang jari-jarinya lebar
bagi yang tangannya cukup lebar
bagi yang memiliki tangan yang tidak begitu lebar
bagi yang jari-jarinya pendek
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada umumnya gerakan awalan/gaya dalam lempar cakram dapat dilakukan dengan ….
awalan berputar dengan menghadap arah lemparan dan awalan tanpa berputar dengan menyamping arah lemparan
ortodoks dan O’brein
awalan berputar dengan menghadap arah lemparan dan awalan tanpa berputar dengan menyamping atau membelakangi arah lemparan
awalan berputar dan awalan tanpa berputar dengan menyamping atau membelakangi arah lemparan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fase ayunan saat akan melempar cakram dengan menggunakan awalan berputar ditunjukkan oleh gambar ….
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar tersebut merupakan gerakan kaki saat akan melempar cakram dengan menggunakan awalan berputar pada ….
fase putaran pertama
fase putaran ke dua
fase melepaskan cakram tahap ke satu
fase melepaskan cakram tahap ke dua
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
LISTRIK STATIS DALAM KEHIDUAPN SEHARI-HARI
Quiz
•
7th - 9th Grade
13 questions
Bulutangkis
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Volleyball
Quiz
•
8th - 9th Grade
10 questions
Peran Aktivitas Fisik Terhadap Pencegahan Penyakit
Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
KUIZ PENDIDIKAN JASMANI T5 - TOPIK MENGELECEK
Quiz
•
1st Grade - University
14 questions
Physical education - komponen kecergasan
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
Aktivitas Kebugaran Jasmani
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Penilaian Tengah Semester
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
