Upaya mempropogandakan atau memperkenalkan konsep-konsep mengenai sesuatu yang ada dalam alam pikiran sebagian besar dari masyarakat yang mereka anggap bernilai, berharga dan penting dalam hidup sehingga dapat berfungsi sebagai suatu pedoman yang memberi arah dan orientasi pada kehidupan para warga masyarakat disebut …
Promosi Nilai Kultural

Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Hard
Shanti Kartika Mandasari
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
promosi barang
promosi jasa
promosi nilai budaya
promosi jabatan
promosi nilai sosial
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Promosi adalah upaya untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa. Tujuan adanya promosi adalah …
mempengaruhi dan membujuk khalayak sasaran
Mempermudah transaksi perdagangan daerah wisata
Meningkatkan kepuasaan konsumen
Memaksa konsumen untuk membeli produk
Meningkatkan penghasilan para pengusaha
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dalam kaitannya dengan pendidikan, pameran dapat dilaksanakan dalam batas-batas tertentu yang disesuaikan dengan kemampuan. Pameran di sekolah akan memberi banyak manfaat bagi siswa. Di bawah ini yang bukan manfaat pameran di sekolah adalah …
Menambah kemampuan siswa dalam memberi apresiasi karya orang lain
Mengadakan evaluasi karya secara obyektif
Melatih kerja secara kelompok (tim)
Menambah pengalaman sosialisasi bagi siswa
Memberikan penghasilan bagi siswa
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Akhir-akhir ini banyak promosi nilai budaya melalu media massa maupun media digital. Di bawah ini yang termasuk saluran promosi melalui media sosial adalah …
Koran
Majalah
Televisi
Komik
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kirab budaya selalu diselengarakan di daerah. Selain sebagai pengenalan budaya- budaya yang ada di Indonesia, kirab budaya dapat membentuk karakter masyarakat agar mempunyai potensi seni dan kreativitas dalam mempertahankan sejarah maupun budayanya. Salah satu contoh kirab budaya di Indonesia adalah …
Lomba 17 Agustus
Kampanye
Tradisi malam 1 suro di Surakarta
Memandikan pusaka
Tradisi bersih desa
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Proses pewarisan nilsi-nilsi kultural di sekolah pada umumnya terjadi secara ...
Tidak sadar
Sadar
Cepat
Bertahap
Tiba-tiba
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut ini yang merupakan contoh tolong menolong yang dianggap berguna dalam kegiatan pesta dan selamatan adalah ….
Sambatan
Guyuban
Njurug
Tetulung layat
Gugur gunung
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
POMOSI PRODUK - MAKANAN INTERNASIONAL PKWU KELAS XI

Quiz
•
11th Grade
15 questions
IPS : ASEAN

Quiz
•
11th - 12th Grade
10 questions
Tingkatan 4 : Kedaulatan

Quiz
•
11th Grade
10 questions
PENDIDIKAN MORAL TINGKATAN 5 KSSM - UNIT 1

Quiz
•
7th - 12th Grade
15 questions
IPS Kelas 6 Tema 7

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Remidial Makalah PAS 1

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Soal UH Kelas XI

Quiz
•
11th Grade
15 questions
ULANGAN KARYA TULIS ILMIAH

Quiz
•
KG - 12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Other
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Right Triangles: Pythagorean Theorem and Trig

Quiz
•
11th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade