Hari ini Lani tidak dapat mengikuti kegiatan ekstrakulikuler menari di sekolah karena sakit demam karena kehujanan. Sikap yang harus dilakukan oleh teman-teman Lani adalah …..
Aku Anak Hebat

Quiz
•
Education
•
3rd Grade
•
Easy
Fauziahfitria _STIM
Used 19+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Membiarkannya di rumah
Membawakan Lani Es kelapa muda
Menjenguknya dan mendoakannya agar cepat sembuh
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hal yang biasa dilakukan untuk mencegah banjir adalah …..
Menanam pohon atau tanaman di sekitar rumah
Menebang pohon secara liar
Tidak rutin membersihkan selokan rumah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dinda tidak sengaja memecahkan pot bunga Ibu. Yang harus dilakukan Dinda adalah . . . .
Acuh
Membiarkannya
Meminta maaf
Tidak memberitahu ibu
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ayah baru saja pulang dari Yogyakarta. Ketika pulang Ayah membawakan Ida oleh-oleh berupa makanan khas dari Yogyakarta. Nama makanan khas dari Yogyakarta tersebut adalah …
Gudheg
Papeda
Kerak telur
Soto Banjar
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keberagaman suku yang ada di Indonesia harus dimaknai sebagai ....
Perpecahan bangsa
Kekayaan bangsa
Kemunduran negara
Kelemahan negara
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menolong orang lain yang membutuhkan tanpa mengharapkan imbalan adalah contoh sikap ... .
rela berkorban
menghargai orang Iain
cinta tanah air
mengutamakan persatuan dan kesatuan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia terdiri atas berbagai suku bangsa yang memiliki adat dan kebiasaaan berbeda. Dengan adanya perbedaan Indonesia memiliki semboyan “Bhinneka Tunggal Ika“, dibawah ini lambang semboyan Negara Indonesia yang benar adalah …..
Burung Rajawali
Burung Garuda
Kepala Banteng
Harimau
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
ASESMEN AKHIR TEMA 8 - PKN - KELAS 5

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Tema 7 Subtema 3 kelas 3 SD

Quiz
•
3rd Grade
15 questions
PENDIDIKAN PANCASILA 3 S2 HAL 059 PAS

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
PEKAN KREATIVITAS 1

Quiz
•
1st - 6th Grade
10 questions
PPKn Kelas 3 Tema 5 Subtema 1

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Fun Learning (Apperception)

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Tema 5 Kelas 3

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Tema 7 Subtema 1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Quiz
•
3rd Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade