
Assesmen Formatif LHO 2023
Authored by Kurnia Safitri
World Languages, Education, Other
9th - 12th Grade
50 Questions
Used 5+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Teks ke- 1
Buah pepaya berbentuk oval, berkulit halus, dan berwarna jingga kehijauan. Buah ini dikenal banyak mengandung vitamin C juga memiliki kandungan zat antioksidan yang baik. Kandungan vitamin C dan karoten dalam pepaya dapat mencegah dan menyembuhkan beberapa jenis penyakit kanker, misalnya kanker paru-paru, kanker kolon, dan kanker payudara. Kandungan serat buah pepaya juga halus, sehingga baik dikonsumsi oleh kalangan balita sampai usia lanjut.
Teks ke-2
Sirsak adalah salah satu buah ajaib yang banyak dimanfaatkan untuk menyembuhkan kanker. Hasil riset beberapa universitas itu membuktikan jika pohon ajaib dan buahnya ini bisa menyerang sel kanker dengan aman dan efektif secara alami, tanpa rasa mual, berat badan turun, rambut rontok, seperti yang terjadi pada terapi kemo. Terutama daun sirsak memiliki daya kerja memperlambat pertumbuhan sel kanker 10.000 kali lebih kuat dibandingkan dengan adriamycin dan terapi kemo yang biasa digunakan.
Persaaman isi teks laporan hasil observasi di atas adalah ...
Kedua teks tersebut menjelaskan manfaat buah dapat mengobati penyakit kanker
Kedua teks tersebut menginformasikan zat antioksidan yang dapat mencegah kanker
Kedua teks tersebut menjelaskan daya kerja kandungan zat dalam buah
Kedua teks tersebut menjelaskan kandungan gizi yang terdapat dalam buah
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Ikan air tawar terbagi ke dalam tiga golongan, yakni ikan peliharaan, ikan buas, dan ikan liar. Ikan peliharaan terdiri atas ikan-ikan yang mudah diperbanyak. Contohnya: ikan bandeng, ikan mas, ikan gurami, dan lain-lain. Ikan buas memiliki sifat jahat terhadap ikan-ikan lain. Contohnya: ikan gabus dan ikan lele. Ikan liar, meskipun jarang dipelihara, tetapi memiliki keuntungan secara ekonomis. Contohnya: ikan pari, ikan bunter dan ikan ikan jeler.
Paragraf di atas adalah bagian pernyataan umum atau yang biasa disebut dengan ....
definisi
sebab-akibat
deskripsi
klasifikasi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Teks ke- 1
Buah pepaya berbentuk oval, berkulit halus, dan berwarna jingga kehijauan. Buah ini dikenal banyak mengandung vitamin C juga memiliki kandungan zat antioksidan yang baik. Kandungan vitamin C dan karoten dalam pepaya dapat mencegah dan menyembuhkan beberapa jenis penyakit kanker, misalnya kanker paru-paru, kanker kolon, dan kanker payudara. Kandungan serat buah pepaya juga halus, sehingga baik dikonsumsi oleh kalangan balita sampai usia lanjut.
Teks ke-2
Sirsak adalah salah satu buah ajaib yang banyak dimanfaatkan untuk menyembuhkan kanker. Hasil riset beberapa universitas itu membuktikan jika pohon ajaib dan buahnya ini bisa menyerang sel kanker dengan aman dan efektif secara alami, tanpa rasa mual, berat badan turun, rambut rontok, seperti yang terjadi pada terapi kemo. Terutama daun sirsak memiliki daya kerja memperlambat pertumbuhan sel kanker 10.000 kali lebih kuat dibandingkan dengan adriamycin dan terapi kemo yang biasa digunakan.
Persaaman isi teks laporan hasil observasi di atas adalah ...
Kedua teks tersebut menjelaskan manfaat buah dapat mengobati penyakit kanker
Kedua teks tersebut menginformasikan zat antioksidan yang dapat mencegah kanker
Kedua teks tersebut menjelaskan daya kerja kandungan zat dalam buah
Kedua teks tersebut menjelaskan kandungan gizi yang terdapat dalam buah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Para pengamat politik mengelompokkan haluan politik di Indonesia menjadi dua, yaitu nasionalis dan religius.
Kata yang maknanya tidak sama dengan mengelompokkan adalah...
menggolongkan
memilah
memisahkan
mengklasifikasikan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Produksi padi tahun 2005 diperkirakan mencapai 53, 01 juta ton gabah kering giling atau turun dua persen dibandingkan dengan produksi tahun sebelumnya. Hal ini disebabkan adanya penurunan luas panen padi sawah akibat bencana banjir dan kekeringan, serta pergeseran waktu tanam pada empat bulan pertama di tahun 2005.
Gagasan utama paragraf di atas adalah…
Produksi padi tahun 2005 diperkirakan menurun.
Produksi padi tahun 2005 turun akibat banjir, kekeringan, dan pergeseran waktu tanam.
Produksi padi tahun 2005 lebih jelek dibandingkan tahun sebelumnya.
Produksi padi tahun 2005 diperkirakan mencapai 53, 01 juta ton gabah kering atau turun dua persen dari sebelumnya.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
(1) Manusia memiliki tiga jenis pembuluh darah, yaitu arteri, vena, dan kapiler. (2) Pembuluh darah arteri adalah pembuluh darah yang lebar. (3) Pembuluh darah jenis ini menyalurkan darah ke seluruh bagian tubuh. (4) Darah pada pembuluh darah arteri berwarna merah cerah dan mengandung oksigen. (5) Pembuluh darah vena adalah merupakan pembuluh darah yang sempit. ...
Kalimat yang tidak efektif adalah kalimat ....
2
3
4
5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
(1) Oleh karena itu, harimau saat ini termasuk binatang yang dilindungi pemerintah agar tidak punah.
(2) Harimau termasuk hewan penyendiri, tetapi mempunyai wilayah yang amat luas untuk berburu mangsa.
(3) Populasi harimau cenderung menurun karena sering diburu manusia
(4) Wilayahnya dapat mencapai kawasan pedesaan.
Susunan kalimat yang tepat untuk menuliskan laporan hasil observasi tentang harimau adalah ....
(2) – (3) – (4) – (1)
(2) – (4) – (1) – (3)
(2) – (1) – (3) – (4)
(2) – (4) – (3) – (1)
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
50 questions
Olahan Pastry
Quiz
•
11th Grade
50 questions
soal latihan ACLEC 2023/2024
Quiz
•
12th Grade
48 questions
taalbeschouwing havo 1
Quiz
•
9th Grade
45 questions
UH Lembaga Jasa Keuangan (Tahap I)
Quiz
•
10th Grade
50 questions
Pagbasa at Pagsusuri (3rd Quarter Test Part 1)
Quiz
•
11th Grade
48 questions
10. SOAL USP BAHASA ARAB
Quiz
•
12th Grade
50 questions
Korespondensi
Quiz
•
10th Grade
50 questions
Gladhen tes akhir sumatif kelas 9
Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for World Languages
23 questions
SER y ESTAR
Quiz
•
8th - 10th Grade
20 questions
verbos reflexivos en español
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
Noel en France
Quiz
•
9th Grade
50 questions
Autentico 3B
Quiz
•
10th Grade
122 questions
Spanish 1 - Sem1 - Final Review 2025
Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
Noel en France
Lesson
•
9th Grade
14 questions
Carmelita - Capítulo 8
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
El vocabulario de La Navidad
Quiz
•
11th Grade