Elemen 1 dan 3
Quiz
•
Other
•
10th Grade
•
Medium
Riski Yuliawati
Used 6+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang termasuk sistem pra produksi dalam rangkaian sistem bisnis Perikanan adalah..
Budidaya dan penangkapan
Modal dan jenis usaha
Penanganan dan pemrosesan
Pasar
Konsumen
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam suatu sistem bisnis Perikanan, terdapat proses penanganan dan pemrosesan hasil Perikananan. Output dari penanganan danpemrosesan hasil Perikanan berupa...
Ikan segar dan ikan utuh
Ikan segar, ikan olahan dan limbah
Bakso dan surimi
Ikan segar, ikan olahan dan ikan utuh
Fillet ikan, kepala dan diri ikan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Supply chain adalah....
Proses produksi suatu sistem bisnis Perikanan dari hukum sampai hilir
Serangkaian jaringan proses produksi hingga penyaluran suatu produk agar sampai di konsumen terakhir
Serangkaian jaringan proses produksi mulai dari petani hingga konsumen
Suatu sistem produksi mulai dari pemilihan bahan baku sampai produk sampaike tangan konsumen
Serangkaian jaringan proses produksi suatu produk
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang termasuk peralatan untuk pengukuran kualitas air adalah...
thermometer, secci disk, ancho, tabung O2
timbangan, ancho, ember, saringan
seser halus, mikroskop, filter, selang aerator
secci disk, DO meter, Ph meter, mikroskop
sectio set, spuit, aerator, automatic heater
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang bukan ciri-ciri/ karakter seorang agripeneur adalah...
berfikir dan bertindak kreatif
mampu memecahkan masalah dan mengambil keputusan secara sistematis
berorientasi pada tugas dan hasil serta masa depan
bekerja dengan teliti dan tekun
hasil karya meniru dari karya orang lain
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu metode analisis peluang usaha adalah metode SWOT yang mempunyai kepanjangan strenght, weakness, opportunity, threat. Maksud dari Strenght adalah...
kelemahan apa yang membatasi usaha
peluang apa saja yang menguntungkan
ancaman apa yang bisa membatasi usaha
kekuatan apa yang akan mendukung usaha
kelebihan apa yang bisa menguntungkan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Harga pakan ikan (pelet) yang terus mengalami fluktuasi, merupakan salah satu .... pada analisis SWOT
strenght
Weakness
Opportunity
Threat
Tools
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Profesi Di Bidang Pemasaran
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Quiz Profesi dan Proses Bisnis Ketenagalistrikan
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Definisi dan Macam-macam Rapat
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
GA - Task Management
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
Quis 1
Quiz
•
10th Grade
15 questions
TEMATIK (Tema 6 Subtema 1)
Quiz
•
10th Grade
15 questions
Kuiz Quran Ilmas 1.0
Quiz
•
1st Grade - Professio...
15 questions
Pelaku Kegiatan Ekonomi
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the Origins of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
7 questions
Combining & Revising Sentences- EOC English I Crunchtime
Quiz
•
9th - 10th Grade
19 questions
Explore Triangle Congruence and Proofs
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion
Interactive video
•
6th - 10th Grade
