MUARA ENIM OKE

MUARA ENIM OKE

Assessment

Quiz

Created by

Heru Iskandar

Fun

Professional Development

2 plays

Easy

Student preview

quiz-placeholder

6 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

Tim paling sedikit terdiri atas 1 (satu) orang dokter dan 2 (dua) orang tenaga kesehatan yang memiliki kompetensi dan kewenangan, yaitu:

Dokter, Bidan dan Dukun santet

Dokter, bidan, dan perawat; atau dokter dan 2 (dua) bidan

Dokter, Perawat dan Dukun Terlatih

Dokter, Dukun Terlatih dan Dukun Santet

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

Dalam hal terdapat keterbatasan dokter, persalinan tanpa komplikasi dapat dilakukan oleh tim paling sedikit 2 (dua) orang tenaga kesehatan, yaitu:

Bidan dan bidan; atau

bidan dan perawat.

Bidan dan Biduan

Perawat dan Biduan

Biduan dan Dukun

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

SHK merupakan singkatan dari !

Skrining Haemoglobin Kongenital

Skrining Hematokrit Kongenital

Skrining Hemoroid Kongenital

Skrining Hipotiroid Kongenital

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

bahan habis pakai dalam pelayanan SHK terdiri dari !

kertas saring, lancet pediatrik, sarung bantal, kapas kecantikan, alkohol dan anggur merah, dan kasa nova.

kertas saring, lancet pediatrik, sarung Wadimor, kapas angin, alkohol 10%, dan kasa steril.

kertas saring, lancet pediatrik, sarung tangan, kapas, alkohol, dan kasa steril.

kertas saring, lancet pediatrik, sarung gajah duduk, kapas, alkohol dan tuak, dan kassa 3.

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

Ketentuan pengambilan sampel (spesimen darah) untuk SHK, dilakukan ketika umur bayi !

48 sampai 72 bulan

48 sampai 72 jam

48 sampai 72 tahun

48 sampai 72 hari

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

10 sec • 20 pts

Bagi peserta JKN tidak boleh dikenakan !

urun pendapat

urunan

urun biaya

urun rembuk