Search Header Logo

pengamanan dan pemeliharaan sarana prasarana kantor

Authored by Khairul Jannah

Education, Other

University

10 Questions

Used 4+ times

pengamanan dan pemeliharaan sarana prasarana kantor
AI

AI Actions

Add similar questions

Adjust reading levels

Convert to real-world scenario

Translate activity

More...

    Content View

    Student View

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Pemeliharaan sarana dan prasarana kantor sangat perlu dilakukan untuk mencegah terjadinya kerusakan.

Pemeliharaan terhadap sarana dan prasarana harus dilakukan secara...

Setiap hari

Rutin dan berkala

6 Bulan sekali

Setiap 3 bulan

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Kegiatan pemeriksaan suatu kondisi sarana dan prasarana yang diperlukan oleh suatu kantor disebut...

Pemeliharaan

Pemeriksaan

Perawatan

Inspeksi

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Untuk mencegah terjadinya penurunan fungsi dan jumlah barang serta hilangnya barang serta hilangnya barang. Pengamanan fisik untuk tanah dan bangunan dilakukan dengan cara pemagaran dan pemasangan tanda batas, merupakan pengertian dari?

Pengamanan hukum

Pengamanan fisik

Pengamanan administrasi

Pengamanan kepemilikan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Untuk pemeriksaan dengan detail dan cermat mengenai kesesuaian dengan aturan atau standar yang ada merupakan......... dalam kegiatan inspeksi

asas

tujuan

prinsip

pengertian

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Perawatan yang dilakukan setelah peralatan mengalami kerusakan fungsi sehingga tidak dapat beroperasi dengan baik....

Productive maintenance

Preventive maintenance

Perawatan prediktif

Breakdown maintenance

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

20 sec • 10 pts

Inspeksi biasanya dilakukan oleh perorangan atau sekelompok orang yang bertugas mengawasi, orang tersebut adalah....

Manajer personalia dan keuangan

Manajer sarana dan personalia

Manajer sarana dan prasarana

Manajer keuangan dan sarana

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Berikut ini faktor-faktor yang mempengaruhi strategi perawatan, kecuali...

Umur peralatan/ mesin

Kesiapan suku cadang

Situasi pasar

Kurangnya tenaga kerja

Access all questions and much more by creating a free account

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

Already have an account?