Suatu rangkaian kegiatan untuk melihat kelebihan dan kekurangan yang terjadi dalam memberikan pertolongan kepada klien disebut
Evaluasi dan Terminasi pada Pekerjaan Sosial

Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Medium
Adinda Fahmi
Used 5+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terminasi
Evaluasi
Pelayanan Prima
Konfrontasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terdapat dua Jenis tipe evaluasi yakni evaluasi proses dan hasil. bentuk evaluasi untuk melihat apakah seluruh tahapan kerja atau prosedur pelayanan yang telah direncanakan dapat dilaksanakan secara lengkap dan biasanya dilakukan pada pertengahan interverensi dinamakan
Evaluasi hasil
Evaluasi Prolog
Evaluasi Epilog
Evaluasi Proses
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut beberapa tujuan evaluasi, kecuali
Untuk menilai Faktor Pendukung dan Penghambat Program
Untuk melakukan kegiatan memonitoring faktor-faktor keberhasilan dan kegagalan untuk umpan balik bagi program selanjutnya.
Untuk memberikan keringanan bagi pekerja sosial
Untuk memberikan dorongan bagi kegiatan baru
Untuk mengukur efektifitas hasil dan dampak dari layanan program
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tahapan ke tiga dari penyusunan evaluasi adalah
Menyusun rancangan evaluasi program pelayanan.
Menyusun instrumen evaluasi program pelayanan.
Melaksanakan evaluasi program pelayanan
Menyusun laporan hasil program evaluasi pelayanan
Mensosialisasikan laporan hasil evaluasi program pelayanan.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mengapa evaluasi penting dilakukan bagi pekerja sosial?
Evaluasi mempersulit pekerjaan sosial dalma melaksanakan pekerjaannya karena waktu pekerja sosial dalam melakukan interverensi semakin sedikit
Dengan evaluasi pekerja sosial dapat memahami bagaimana intervensi atau layanan diterapkan, sehingga dapat menilai apakah pendekatan yang diambil sesuai dengan kebutuhan klien dan tujuan intervensi.
Melalui evaluasi, pekerja sosial kesulitan mengidentifikasi area di mana layanan mereka dapat ditingkatkan
Dengan melakukan evaluasi membuat pekerja sosial melakukan interverensi ulang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa saja hal yang harus kita persiapkan untuk menyusun evaluasi kepada PM, kecuali
Instrumen dan indikator evaluasi sebagai acuan
Objek evaluasi
Peserta evaluasi
Sarana dan Prasarana
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut adalah objek yang dapat dijadikan sebagai evaluasi, kecuali
Lembaga
Kebijakan
Program
Sarana
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
Kisi kisi USPBK KDTK ANFIS

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Game Edukasi Konseling

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Mengenal BPJS dan Jaminan Sosial

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Communication Quiz Fase F

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Pahami Stratifikasi Sosial

Quiz
•
1st Grade - University
11 questions
katekasai sidi

Quiz
•
11th Grade
20 questions
TP3_SDM/KEPEGAWAIAN_Kesesuaian Prosedur Administrasi SDM

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Quis Upaya Penyelesaian Masalah dalam Keberagaman

Quiz
•
9th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade