Badan usaha yang beranggotakan orang-seorang atau badan hukum Koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip Koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasar atas asas kekeluargaan adalah?

Quiz Koperasi

Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Hard

EXTRA myhhtrs76@extraku.com
Used 1+ times
FREE Resource
62 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Segala sesuatu yang menyangkut kehidupan Koperasi adalah?
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Koperasi yang didirikan oleh dan beranggotakan orang-seorang adalah?
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Koperasi yang didirikan oleh dan beranggotakan Koperasi adalah?
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Keseluruhan organisasi Koperasi dan kegiatan perkoperasian yang bersifat terpadu menuju tercapainya cita-cita bersama Koperasi adalah?
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Memajukan kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya serta ikut membangun tatanan perekonomian nasional dalam rangka mewujudkan masyarakat yang maju, adil, dan makmur berlandaskan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945, merupakan tujuan?
Perkoperasian
Gerakan Koperasi
Koperasi
Koperasi Primer
Koperasi Sekunder
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Fungsi dan peran Koperasi adalah?
Membangun dan mengembangkan potensi dan kemampuan ekonomi anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosialnya.
Keanggotaan bersifat sukarela dan terbuka
Berperan serta secara aktif dalam upaya mempertinggi kualitas kehidupan manusia dan masyarakat.
Pengelolaan dilakukan secara demokratis
A & C benar
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
60 questions
TES KONTEN TUTOR KE-3

Quiz
•
Professional Development
60 questions
TRY OUT PPPK 2

Quiz
•
Professional Development
64 questions
PT GENSET

Quiz
•
Professional Development
60 questions
Assesment Electric

Quiz
•
Professional Development
65 questions
IHT 2025

Quiz
•
Professional Development
60 questions
Digital Main Challange SMKN 1 Mamasa

Quiz
•
Professional Development
62 questions
WPTRT

Quiz
•
Professional Development
65 questions
BMC_HYDRAULIC

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade