Latihan Asesmen Akhir SEmester Ganjil

Latihan Asesmen Akhir SEmester Ganjil

10th Grade

30 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Evaluasi Elemen 1 Topik 4

Evaluasi Elemen 1 Topik 4

10th Grade - University

25 Qs

Perbaikan NIlai Soal Latihan 1 KLS X

Perbaikan NIlai Soal Latihan 1 KLS X

10th Grade

25 Qs

Kejuruan ATPH

Kejuruan ATPH

10th - 12th Grade

26 Qs

ULANGAN TEKS LHO

ULANGAN TEKS LHO

10th Grade

25 Qs

Perubahan Lingkungan X SMAI SC

Perubahan Lingkungan X SMAI SC

10th Grade

25 Qs

Ulangan 1 sem 2 kls X

Ulangan 1 sem 2 kls X

10th Grade

25 Qs

ULANGAN HARIAN IPAS

ULANGAN HARIAN IPAS

10th Grade

25 Qs

Review Tema 7 Part 2

Review Tema 7 Part 2

10th Grade

25 Qs

Latihan Asesmen Akhir SEmester Ganjil

Latihan Asesmen Akhir SEmester Ganjil

Assessment

Quiz

Other

10th Grade

Hard

Created by

Ramadayanti Ramadayanti

FREE Resource

30 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan data berikut:

(1) Tidak tersusun atas sel

(2) Ekskresi ( Menghasilkan zat sisa )

(3) Tidak bereproduksi

(4) Mengambil dan menggunakan energi

(5) Menanggapi rangsangan dari luar

(6) Tidak dapat bereproduksi

Karakteristik yang membedakan makhluk hidup dari benda mati, ditunjukkan nomor…

1,4,5

1,3,6

2,4,6

2,4,5

4,5,6

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pak Faisal membersihkan area pekarangan rumah, beliau menjumpai kertas, logam, daun,plastik, kaca, ranting, baterai bekas, dan kotoran hewan. Dari pernyataan tersebut, kelompok yang termasuk sampah organik adalah ...

Kertas, logam dan daun

Plastik, logam dan kaca

Kertas, kaca dan rangting

Kertas, daun dan baterai bekas

Daun, ranting dan kotoran hewan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kertas, logam, daun,plastik, kaca, ranting, baterai bekas, dan kotoran hewan adalah benda-benda yang dijumpai Pak Faisal. Dari pernyataan tersebut, yang menunjukkan limbah anorganik yang berasal dari limbah rumah tangga adalah . . . .

Kaca dan sisa makanan

Botol plastik dan kaca

Daun dan botol plastik

Tas plastik dan ranting

Kaleng bekas dan kotoran hewan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Semasa liburan sekolah kemarin, Andi dan keluarga pergi berkunjung ke Kebun Binatang Ragunan. Andi sangat menyukai hewan karena itu dia sangat senang ketika ayah mengajaknya ke kebun binatang esok harinya. Sesampainya di kandang burung, Ayah menjelaskan kepada andi, bahwa burung tidak hanya bernapas menggunakan paru-paru, tetapi juga dibantu menggunakan kantong udara dan berkembangbiak dengan cara bertelur. Sambil mendengarkan cerita, Andi memberi makan burung-burung yang bergerak terbang bertengger dibatang pohon mati yang tidak dapat tumbuh.
Berdasarkan cerita diatas, yang bukan termasuk ciri makhluk hidup adalah....

Bernafas

Makan

Bergerak


Tidak dapat tumbuh

Berkembangbiak

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Lingkungan Paya Bagas bergotong royong membuat lubang untuk pembuangan sampah. Tanah yang mereka lubangi banyak kotoran hewan dan banyak sampah lainnya seperti : kertas, logam, daun, plastik, kaca,ranting dan baterai bekas. Oleh karena itu yang termasuk sampah organik adalah ...

Kertas, logam dan daun

Plastik, logam dan kaca

Kertas, kaca dan ranting

Kertas, daun dan baterai bekas

Daun, ranting dan kotoran hewan

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Banyak kotoran hewan dan banyak sampah lainnya seperti : kertas, logam, daun, plastik, kaca,ranting dan baterai bekas yang mereka temukan ketika bergotong royong.
Berdasarkan pernyataan diatas, limbah anorganik yang berasal dari limbah rumah tangga yang mereka temukan adalah ...

Kaca dan sisa makanan

Botol plastik dan kaca

Daun dan botol plastik

Tas plastik dan ranting

Kaleng bekas dan kotoran hewan

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Secara garis besar ekosistem memiliki dua komponen penyusun yaitu komponen biotik dan abiotik. Contoh komponen atau faktor-faktor abiotik dalam suatu ekosistem adalah .....

Tanah, air, mikroba

Tanah, udara, bakteri

Bakteri, tanah, cahaya matahari

Mikroba, suhu, cahaya matahari

Suhu, kelembapan, cahaya matahari

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?