
pck khususon materi pgsd
Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Practice Problem
•
Medium
Peserta PPG 21782
Used 2+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Gangguan belajar yang mempengaruhi kemampuan seseorang untuk membaca, menulis, dan mengeja disebut …
Hiperaktif
Disleksia
Tunasosial
Diskalkulia
Disgrafi
Answer explanation
Gangguan belajar yang mempengaruhi kemampuan membaca, menulis, dan mengeja adalah disleksia. Ini adalah kondisi spesifik yang mengganggu proses pembelajaran terkait bahasa, berbeda dengan gangguan lain seperti diskalkulia atau disgrafi.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Berikut yang termasuk cara-cara untuk menghadapi siswa disleksia adalah ….
A. Ciptakan suasana kelas yang inklusif
B. Gunakan kartu kata untuk membantu siswa mempelajari ejaan dan kosa kata
C. Memberi teguran jika siswa tidak menyelesaikan tugas tepat waktu
D. Berikan pelatihan yang sering untuk memperkuat ingatan siswa
E. Berikan bimbingan tambahan di luar jam pelajaran reguler
A, B, D dan E
A,B,C, dan D
C, D, B dan A
B, C,D,E
E,B,D, dan A
Answer explanation
Pilihan A, B, D, dan E adalah cara yang efektif untuk mendukung siswa disleksia, seperti menciptakan suasana inklusif, menggunakan kartu kata, memberikan pelatihan, dan bimbingan tambahan. Pilihan C tidak mendukung siswa.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Berikut yang termasuk ciri-ciri siswa diskalkulia adalah ….
A. Sangat fokus saat pelajaran
B. Kesulitan mengenal angka
C. Kesulitan dalam berhitung
D. Gelisah
E. Sulit untuk diam
A dan B
B dan C
D dan E
A dan C
B dan E
Answer explanation
Siswa diskalkulia biasanya mengalami kesulitan mengenal angka (B) dan kesulitan dalam berhitung (C). Pilihan A, D, dan E tidak secara spesifik mencerminkan ciri-ciri diskalkulia.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Pada pembelajaran Bahasa Indonesia terdapat kompetensi awal yaitu mengenali kalimat sederhana yang digunakan dalam kartu ucapan selamat. Di bawah ini yang merupakan tujuan pembelajaran yang bisa dikembangkan guru pada tingkatan kognitif menganalisis (C4) yang tepat adalah ….
Menyebutkan contoh kalimat dalam kartu ucapan selamat
Menjelaskan tujuan penggunaan kartu ucapan selamat
Menulis kalimat sederhana dalam kartu ucapan selama
Mengidentifikasi kalimat yang tepat untuk kartu ucapan selamat
Membuat kartu ucapan selamat dengan kalimat yang rumit
Answer explanation
Pilihan "Mengidentifikasi kalimat yang tepat untuk kartu ucapan selamat" sesuai dengan tingkatan kognitif menganalisis (C4) karena melibatkan kemampuan untuk menilai dan memilih kalimat yang sesuai, bukan hanya menyebut atau menjelaskan.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Jenis media pembelajaran untuk anak kelas rendah adalah ….
A. Auditori
B. Audio Visual Interaktif
C. Kinestetik
D. Abstrak
E. Rumit
A, B dan D
A, B dan C
B,C dan E
C, D dan E
D,E dan A
Answer explanation
Jenis media pembelajaran yang sesuai untuk anak kelas rendah adalah yang bersifat auditori, audio visual interaktif, dan kinestetik. Pilihan A, B, dan C mencakup metode yang efektif untuk meningkatkan pemahaman anak.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Seorang guru mengajak siswa melakukan kunjuangan ke suatu lembaga, namun sesampai dilembaga tersebut belum ada petugas dan narasumber yang melayani. Untuk mengisi kekosongan waktu guru tersebut memulai pembelajaran dengan memilih menggunakan strategi pembelajaran ekspositori, pertimbangan guru memilih strategi tersebut yaitu …
Waktu belajar cukup banyak
Sumber belajar hanya dimiliki pendidik
Sedikitnya jumlah guru
Ruang kelas terbatas
Tidak ada sumber belajar dan media pembelajaran
Answer explanation
Guru memilih strategi ekspositori karena sumber belajar hanya dimiliki oleh pendidik, sehingga dapat menyampaikan materi secara langsung kepada siswa saat tidak ada narasumber di lembaga.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Pak Rudi ingin mengajarkan konsep baru dalam mata pelajaran IPA. Menurut teori pembelajaran Gagne, yang harus dilakukan Pak Rudi setelah menyajikan materi baru adalah ….
Memberikan kesempatan siswa untuk berlatih
Menginformasikan tujuan pembelajaran
Menyediakan sumber belajar yang beragam
memberikan umpan balik
Mengevaluasi hasil belajar
Answer explanation
Menurut teori Gagne, setelah menyajikan materi baru, penting untuk memberikan kesempatan siswa untuk berlatih agar mereka dapat menginternalisasi konsep yang diajarkan. Ini membantu memperkuat pemahaman mereka.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
50 questions
TVMI BASIC GRADING
Quiz
•
Professional Development
50 questions
LCTP AMSHORA - 1 (PU-PK)
Quiz
•
KG - Professional Dev...
50 questions
MICROSOFT EXCEL
Quiz
•
Professional Development
50 questions
SSW PERTANIAN VER 3 (50 SOAL)
Quiz
•
Professional Development
50 questions
Soal PPPK Guru Kelas SD
Quiz
•
Professional Development
46 questions
SKD CPNS
Quiz
•
Professional Development
50 questions
QUIZZ KJD - SISTEM OPERASI
Quiz
•
KG - Professional Dev...
51 questions
Resumen Modulo 1, 2 y 3 Banking
Quiz
•
1st Grade - Professio...
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Other
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
25 questions
Christmas Movies
Quiz
•
Professional Development
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Fun Holiday Trivia
Quiz
•
Professional Development
25 questions
Name That Tune - Christmas
Quiz
•
Professional Development
29 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
Professional Development
9 questions
Holiday Movie Trivia
Lesson
•
Professional Development
34 questions
Winter Trivia
Quiz
•
Professional Development
